7 Merk Perangkap Nyamuk Terbaik yang Wajib Kamu Punya di Rumah, Gak Berisik Lengkap Ada Lampu UV

Minggu 03-12-2023,13:34 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

2. Krisbow 

Salah satu merek perangkap nyamuk terbaik adalah Krisbow.

Produk ini hadir dalam dua ukuran berbeda, yakni 4 dan 6 watt.

Perangkap nyamuk ini memiliki lampu UVA yang tahan lama dan hanya menggunakan sedikit listrik.

BACA JUGA:7 Cara Meluruskan Rambut Keriting Secara Alami, Cuma Pakai Bahan yang Ada di Dapur, Hasilnya Awet Permanen

Perangkap nyamuk ini memiliki pelat besi bertenaga listrik di bagian dalam serta wadah untuk serangga yang mati.

Kamu bisa menggunakan perangkap nyamuk buatan Krisbow ini di luar maupun di dalam ruangan.

3. MEVAL Insect Killer 

MEVAL Insect Killer adalah alat yang dibuat khusus yang menggunakan lampu UV untuk menarik serangga termasuk lalat, nyamuk, dan larva. 

BACA JUGA:Tersimpan Sejuta Misteri di Kampung Unik Yogyakarta, Terdapat Gua Tempat Ritualnya Nyi Roro Kidul

Karena gak mengeluarkan bahan kimia, asap, atau aroma, alat ini aman untuk digunakan di sekitar manusia.

Alat ini memiliki luas cakupan sekitar 50 m² dan daya listrik 6 watt.

Fitur utama dari alat ini adalah daya tahannya yang tahan lama dan gak berisik.

Alat ini hanya boleh digunakan di dalam ruangan, ya.

BACA JUGA:4 Tempat Wisata Alam Populer di Lubuklinggau Ini Cocok Jadi Agenda Destinasi Liburan Nataru!

Gak boleh digunakan di luar atau di area yang mudah terbakar atau meledak.

Kategori :