Miliki Makna Mendalam! Inilah 5 Lagu Daerah Sumatera Selatan yang Wajib Kamu Tau

Kamis 07-12-2023,18:13 WIB
Reporter : Juli Aulia
Editor : Juli Aulia

Yang hidup seorang diri, dan terombang ambing tanpa tujuan.  

Lagu ini jelas mewakili isi perasaan orang-orang yang harus kehilangan seseorang yang dia kasihi. 

Nah, walaupun harus menerima takdir yang demikian. 

Bukan waktunya terus meratapi kesedihan. 

Ingat, dirimu juga butuh untuk dibahagiakan.

BACA JUGA:Mengenal Lagu Daerah Musi Banyuasin ‘Serasan Sekate’

4. Idup Nak Rantau

Bagi kalian yang saat ini sedang di tanah orang (rantau). 

Tepatnya sedang mengadu nasib dan berusaha mencari jati diri, namun ujungnya dikhianati sangatlah pas untuk menyanyikan lagu ini. 

Sebab lagu ini menceritakan tentang seseorang yang telah berjuang di tanah rantau, namun akhirnya dia harus mendapati dirinya dikhianati oleh kekasihnya yang tega menikah dengan orang lain. 

Pesan yang disampaikan oleh lagu ini sangat dalam. 

Khususnya bagi kamu yang sedang menjalani LDR.

 

5. Dirut

Lagu daerah yang satu ini tidak disangsikan lagi betapa dalam artinya. 

Lagu yang berasalah dari Kabupaten Lahat tersebut. 

Kategori :