Honda Vario 160 Edisi Spesial Tahun 2024 Resmi Mengaspal, Ini Baru Keren

Senin 29-01-2024,16:15 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Sulis Utomo

Namun pengeremannya hanya menggunakan rem cakram depan dan rem tromol di belakang dengan teknologi CBS.

BACA JUGA:Motor Matic Sport Terbaru, Honda Vario Usung Mesin 175 CC, Benarkah?

BACA JUGA:Honda Vario 125 2024 Dapat Penyegaran, Lebih Kokoh dengan Rangka Underbone, Harganya Tetap Terjangkau

Sedangkan untuk versi ABS dilengkapi dengan rem cakram di roda belakang dan ABS di roda depan.

Honda Click 160 2024 CBS dan ABS ini memiliki mesin 4K tub ESP plus 156,9 cc yang sama dengan Vario 160 di Indonesia.

Tenaga Honda Click yang dihasilkan sebesar 15,1 HP pada 8.500 RPM dan torsi maksimumnya 13,8 Nm pada 7.000 RPM.

Honda Click 160 2024 spirit off speed edition ini di Thailand di bandrol setara Rp28 jutaan.

BACA JUGA:Honda Vario 160 Street Bikin Ngiler, Harganya Cuma Rp20 Jutaan, Lebih Gagah dari Yamaha NMax

BACA JUGA:Super Irit, Sekali Isi Full Bisa Melesat 240 KM, Saudara Honda Vario Ini Dibanderol Rp 20 Jutaan

Harga ini lebih murah sedikit jika dibandingkan dengan Honda Vario 160 ABS yang dijual Rp29 jutaan.

Nah gimana teman-teman pendapat kalian tentang Honda Click 160 2024 spirit of speed Edition ini kira-kira di Indonesia perlu warna ini juga enggak sih?

Demikian informasi yang bisa disampaikan semoga bermanfaat. Terima kasih*

Kategori :