Wajib Dihindari Saat Sarapan! Ini 9 Daftar Makanan yang Bikin Kamu Makin Ngantuk!

Kamis 01-02-2024,06:18 WIB
Reporter : Niken Putri Ayu
Editor : Ella Sulistiana

Di sisi lain, mengonsumsi ceri dalam jumlah yang berlebihan akan menimbulkan rasa kantuk dan perasaan yang lebih rileks.

8. Pisang

Selain ceri, pisang juga memiliki efek penenang. 

Perbedaannya adalah bahwa vitamin B6 yang ada dalam pisang, membantu tubuh mengubah triptofan menjadi serotonin, yang meningkatkan relaksasi.

9. Oatmeal

Salah satu makanan yang dapat membuat kamu mudah tertidur lebih cepat adalah oatmeal.

BACA JUGA:Jaga Kesehatan Hati, 5 Jenis Makanan Ini Wajib Kamu Hindari, Intip Daftarnya Di Sini

Mengapa? Karena oatmeal dapat meningkatkan kadar gula darah dan menyebabkan tubuh memproduksi lebih banyak insulin.

Oatmeal juga mengandung melatonin, yang memiliki efek menenangkan pada tubuh.

Oleh karena itu, tak heran jika makan oatmeal akan membuat kamu mudah mengantuk.

Oatmeal bahkan disamakan dengan pil tidur oleh beberapa orang, lho.

 

Kategori :