5 Rekomendasi Dehumidifier Terbaik, Turunkan Udara yang Lembab, Hempas Jamur dan Bakteri!

Sabtu 23-03-2024,02:57 WIB
Reporter : Aisyah Safitri
Editor : Ella Sulistiana

Perangkat ini memiliki desain yang menarik seperti lampu tidur, sehingga sangat pas diletakkan di dalam ruangan. 

BACA JUGA:9 Rekomendasi Diffuser Terbaik, Segarkan Ruangan Hingga Bantu Rileksasi

BACA JUGA:5 Oven Listrik Low Watt Terbaik, Cocok Dipakai Untuk Masak Kue Lebaran, Dijamin Hemat Listrik!

Ukurannya hanya sekitar 0,6 cm x 7,5 cm x 7,5 cm saja. 

Di dalam produk ini ada rongga ventilasi yang bisa meningkatkan efisiensi penyerapan air. 

Bentuknya yang tabung memiliki tujuan penting, yaitu bisa menyerap udara secara menyeluruh hingga 360 derajat. 

Apabila kamu tertarik ingin membelinya, produk ini dibanderol dengan harga Rp500 ribuan saja.

BACA JUGA:6 Tumbler Stainless Kualitas Terbaik, Tahan Panas dan Dingin, Nomor 3 Tahan Hingga 28 Jam

BACA JUGA:7 Rekomendasi Toaster Watt Kecil, Bikin Sarapan Jauh Lebih Praktis dan Hemat Waktu

2. Kris Dehumidifier 10 Liter


Rekomendasi dehumidifier terbaik selanjutnya datang Kris Dehumidifier 10 Liter -tokopedia-

Rekomendasi dehumidifier terbaik selanjutnya datang Kris Dehumidifier 10 Liter. 

Dengan kapasitas yang cukup besar, produk ini bisa menjangkau ruangan lebih besar antara 2 hingga 25 meter persegi. 

Selain bisa memperbaiki sirkulasi udara, dehumidifier ini pun bisa mencegah perkembangan jamur hingga lebih sehat. 

BACA JUGA:6 Coffee Maker Terlaris dan Paling Canggih, Nomor 3 Jadi Andalan Para Penikmat Kopi Garis Keras

BACA JUGA:5 Rekomendasi Printer All in One, Bantu Pekerjaan Kantor Jadi Lebih Ringkas

Kategori :