Untuk Mia Mawarti dan Fadilla Afni, BWF memberikan hukuman larangan melakoni kegiatan yang berkaitan dengan bulu tangkis selama 12 tahun dan denda sebesar US$10 ribu. Sebelumnya Mia dan Fadilla didakwa hukuman 10 tahun.
BWF juga memberikan hukuman larangan berkegiatan di bulutangkis selama 7 tahun dan denda US$7 ribu kepada Aditya Dwiantoro.
Sedangkan Agripinna Prima Rahmanto dihukum dengan larangan 6 tahun di bulutangkis dengan denda US$3 ribu. Seluruh hukuman yang diberikan tersebut berlaku sejak 18 Januari 2020.
Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com".