Bestie Megawati Ini Jatuh Cinta dengan Pulau Bali, Ini Ungkapannya

Kamis 23-05-2024,19:37 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

JAKARTA, PALPRES.COM - Giovanna Milana, mantan rekan Megawati Hangestri Pertiwi di Daejeon JungKwangJang Red Sparks Korea, begitu jatuh cinta dengan keindahan Pulau Bali.

Bahkan, pemain asal Amerika Serikat yang akrab disapa Gia ini berjanji akan kembali lagi ke Pulau Dewata suatu saat nanti.

Ungkapan cinta Giovanna Milana pada Pulau Bali, dia ungkapkan dalam akun Instagram pribadinya, @gia__day.

Dalam postingannya di Instagram, Giovanna Milana membagikan saat dia sedang menikmati indahnya Pulau Dewata.

BACA JUGA:Promo Spesial Uniqlo, Harga Mulai Rp129 Ribu Berlaku Mulai 23 Mei, Waktunya Shopping!

BACA JUGA:Simak Metode Pencairan Bansos PKH, dan BPNT yang Mengalami Perubahan, dan Cara Ajukan Diri Sebagai Penerima

“Pulau Bali.

Aku akan kembali

-Gia- “ demikian postingan Gia yang menunjukkan, jika dia benar-benar terpukau dengan keindahan Pulau Dewata.

Menariknya, postingan Giovanna Milana diamini oleh sang Ibunda, @ coachmilana dengan kata-kata “…..with me “ atau bersama saya.

BACA JUGA:Pamit dari Jawa Tengah, 7 Daerah Ini Bentuk Provinsi Baru, Namanya...

BACA JUGA:Mitshubisi L100 EV, Si Mobil Listrik Yang Mungil, Yang Mengutamakan Estetika Modern

Sementara dalam satu postingan yang lain, Gia tampak berfoto bersama 3 rekannya.

Dalam foto yang diunggah di Istagramnya, Gia tampak juga sedang berada di Bali.

Diketahui, sebelum menginjakkan kakinya di Indonesia, Gia adalah bestie Megawati saat berlaga di Liga Voli Korea V-League bersama Daejeon JungKwangJang Red Sparks.

Kategori :