CSR Indomaret Bantu Renovasi Sekolah, Pj Bupati Muba Beri Apresiasi Ini

Jumat 07-06-2024,15:11 WIB
Reporter : Sulis Utomo
Editor : Sulis Utomo

Ia berharap program CSR ini juga bisa diikuti perusahaan-perusahaan lain yang ada di wilayah Kabupaten Musi Banyuasin.

BACA JUGA:Bernarkah Andrea Dovizioso Bakal Comeback ke MotoGP, Cek Faktanya

BACA JUGA:Dukung 800 UMKM, FIF Group Kucurkan Rp3,5 Miliar Dana Bergulir

"Semoga CSR ini dapat ditingkatkan, sehingga keberadaan perusahaan dapat dirasakan langsung oleh masyarakat sekitar, dan berperan aktif bagi kemajuan Kabupaten Musi Banyuasin," pungkasnya.

Turut hadir mendampingi pada kesempatan ini antara lain, Kepala Dinas Perdagangan dan Perindustrian Muba, Hj. Azizah, Kepala Dinas Komunikasi dan Informatika Muba Herryandi Sinulingga AP diwakili Kabid Komunikasi Publik Kartiko Buwono.

Lalu, Kabag Prokopim Setda Muba M Agung Perdana SSTP MSi diwakili Kasubag Ediwan Sigit Santoso Spd MSi.

Mona Kabid mewakili dari Bappeda Muba, Yudi Kabid Dinas Pendidikan dan Kebudayaan, dan  Kepala Sekolah SD Negeri 4 Sekayu Neli Herawati.

BACA JUGA:Jordi Amat Mengecewakan, Waktunya Jay Idzes Starter Saat Timnas Indonesia Lawan Filipina

BACA JUGA:Warga Yahudi Israel Serbu Masjid Al Aqsa, Aniaya Warga Palestina, Indonesia Protes Keras

Mengenal Indomaret

Sebagaimana dikutip dari laman Wikipedia, PT Indomarco Prismatama, yang beroperasi sebagai Indomaret, adalah jaringan pengecer waralaba di Indonesia. 

Indomaret merupakan salah satu anak perusahaan Salim Group.

Jaringan minimarket ini menyediakan kebutuhan pokok dan sehari-hari dengan luas area penjualan kurang dari 200 m². 

BACA JUGA:KENALAN YUK! Nissan Kicks e-Power, Mobil Listrik Tipe SUV dengan Teknologi Inovatif dan Tampilan yang Sporty

BACA JUGA:Sifatnya Seperti Bangsawan, 7 Weton Ini Rezekinya Berlimpah di Bulan Juni, Ada Weton Kamu?

Toko pertama Indomart dibuka di Ancol, Jakarta Utara, pada 20 Juni 1988, dikelola oleh PT Indomarco Prismatama. 

Kategori :