LOWONGAN KERJA! Pemerintah Buka Peluang Besar Seleksi CPNS dan PPPK 2024, Ini Formasinya

Sabtu 15-06-2024,18:25 WIB
Reporter : Mujianto
Editor : Mujianto

PALPRES.COM - Pemerintah dalam waktu dekat akan membuka lowongan kerja besar-besaran.

Diperkirakan, lowongan kerja dari pemerintah ini akan dibuka pada Juni atau Juli 2024.

Akan tetapi, pemerintah belum membeberkan tanggal pasti pembukaan lowongan kerja secara besar-besaran ini.

Lowongan kerja yang bakal dibuka pemerintah ini adalah sebuah peluang yang luar biasa.

BACA JUGA:Meriahkan HUT ke-54, Astra Motor Sumsel Siapkan Diskon Pembelian Motor hingga Sparepart

BACA JUGA:Jembatan Ampera Bakal Ditutup saat Idul Adha, Cek Disini Jalur Alternatifnya

Setidaknya, pemerintah menyediakan lowongan kerja untuk 1.289.824 pelamar.

Lowongan kerja dari pemerintah ini bakal dibuka melalui seleksi CPNS dan PPPK 2024.

Menariknya, pemerintah melalui KemenPAN RB juga sebelumnya telah membocorkan formasi CPNS dan PPPK tahun 2024 sebanyak 1,6 juta formasi.

Sebagai informasi, formasi ini akan dibuka untuk seleksi CPNS dan PPPK pusat dan daerah.

BACA JUGA:Euro 2024 Spanyol vs Kroasia: Preview, Prediksi dan Susunan Pemain Kedua Tim

BACA JUGA:PPDB 2024: Pemerintah Siapkan Kuota Khusus Siswa Miskin, Ini Syaratnya

Tak hanya itu, sejumlah instansi kementerian juga bakal membuka lowongan kerja melalui seleksi CPNS dan PPPK.

Dimana instansi kementerian yang menyediakan lowongan kerja melalui seleksi CPNS dan PPPK ini seperti Kementerian Pertahanan, Kementerian Perhubungan dan Kementerian Agama.

Terdapat pula instansi lainnya mulai dari Kementerian Sosial, Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan serta Kementerian PUPR.

Kategori :