Menginjak Usia ke-6, PHR Sukses Jadi Tulang Punggung Produksi Migas Nasional

Minggu 22-12-2024,08:55 WIB
Reporter : Firdaus
Editor : Firdaus

Subholding Upstream merupakan subholding Pertamina yang fokus pada eksplorasi dan produksi migas. 

BACA JUGA:PHR Terima Sertifikat Lahan Hulu Migas, Siap Topang Kinerja Operasi

BACA JUGA:PHR Kembali Jalin Kerjasama Bisnis Pengelolaan Sumur Idle Batch-2 Lanjutan

Kegiatan Subholding Upstream Pertamina dikelola oleh PT Pertamina Hulu Energi (PHE) yang bertujuan meningkatkan produksi dan cadangan migas nasional.

Dari sisi internal, PHR bersiap menyambut Integrasi Organisasi Regional 1 Dan WK Rokan (End State) menjadi satu kesatuan. 

Dengan integrasi yang rencananya secara resmi mulai berlaku pada 2025.

Maka semakin memperkuat komitmen PHR dalam upaya memenuhi kebutuhan dan ketahanan energi nasional dengan semangat kebersamaan.

BACA JUGA:Berikut Ini Catatan Kinerja PHR di Triwulan 3 Tahun 2024 Dalam Produksi Migas

BACA JUGA:Berikan Pelatihan Juru Las Bagi Pemuda, Ini Bukti PHR Tingkatkan SDM di Riau

“Di hari istimewa ini, dengan semangat kebersamaan sebagai tanda perayaan ulangtahun ke-6 dengan bangga saya sampaikan serangkaian capaian terbaik kita. 

Masih banyak target dan capaian lain yang siap kita sambut di tahun-tahun mendatang,” ujar Ruby Mulyawan, Direktur Utama Pertamina Hulu Rokan.

Target-target tersebut membutuhkan komitmen lebih dari 4.000 karyawan dari beragam entitas. 

Perlu soliditas karena meskipun beragam, PHR memiliki keunikan sumber daya secara individu. 

BACA JUGA:Program Energi Berdikari PHR Ciptakan Sirkulasi Ekonomi Warga Mukti Sari Kampar

BACA JUGA:Masuki Tahap Eksekusi Proyek CEOR, PHR Pastikan Produksi Minyak dari Blok Rokan Meningkat

Dengan nilai budaya AKHLAK, diharapkan dapat menjaga kinerja dan sinergi untuk mencapai kemajuan.

Kategori :