Sebaiknya Anda Tahu! Berikut 5 Manfaat Minum Teh Tanpa Gula

Sabtu 22-02-2025,13:07 WIB
Reporter : Fran Kurniawan
Editor : Firdaus
Sebaiknya Anda Tahu! Berikut 5 Manfaat Minum Teh Tanpa Gula

3. Menurunkan kolesterol

Rutin mengonsumsi teh tawar, terutama teh hijau, dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat dalam tubuh Anda.

4. Meningkatkan energi dan fokus

Teh tawar atau tanpa gula mengandung sedikit kafein yang dapat meningkatkan energi dan fokus, serta membantu mengatasi kelelahan.

5. Mencegah tulang keropos

Beberapa jenis teh mengandung kalsium dan vitamin yang penting untuk kesehatan tulang, membantu mencegah osteoporosis.

 

Kategori :