Air putih tetap yang terbaik untuk sarapan, karena mengganti cairan tubuh yang hilang saat tidur.
Selain juga dapat membantu mengaktifkan pencernaan, dan membuat tubuh lebih segar serta fokus sebelum memulai aktivitas
Bisa juga dikombinasikan susu dan jus buah tanpa gula.
BACA JUGA:Gaya Hidup Sehat Ala LPPM Unhan RI, Komitmen Jaga Kebugaran dan Kebersamaan
BACA JUGA:5 Khasiat Air Rebusan Jahe yang Terbukti Manfaatnya
Hindari soda atau kopi manis saat sarapan ya.
Karena minuman mengandung gula yang tinggi, kurang baik saat perut masih kosong.
7. Pastikan Menu Sarapan Mengandung Serat yang Cukup
Serat membantu melancarkan pencernaan, dan menjaga tubuh tetap nyaman hingga waktu makan berikutnya.
BACA JUGA:5 Khasiat Air Rebusan Jahe yang Terbukti Manfaatnya
BACA JUGA:Pentingnya Menyempatkan Jalan Sehat di Tengah Kesibukan Pekerjaan, Ini Penjelasannya
Contohnya antara lain oatmeal dengan buah dan kacang, roti gandum isi telur dan sayur, yogurt dengan granola, atau alpukat dan telur di atas roti gandum.
Oke, dengan menu sarapan yang tepat, tubuh akan terasa lebih segar, fokus meningkat, dan aktivitas harian pun bisa dijalani dengan optimal.