7 Tips Puasa untuk Ibu Hamil Agar Tetap Kuat dan Bayi Sehat
Ibu hamil tetap bisa berpuasa dengan aman, tanpa mengorbankan kesehatan diri sendiri atau bayi-ChatGPT AI-
PALEMBANG, PALPRES.COM – Ibadah puasa adalah kewajiban bagi setiap Muslim yang sudah baligh dan berakal sehat.
Puasa bukan hanya menahan lapar dan dahaga, tapi juga melatih kesabaran, menambah ketakwaan, dan menjaga kesehatan jiwa serta raga.
Tapi bagaimana dengan ibu yang sedang hamil?
Apakah aman jika ibu tersebut tetap melaksanakan ibadah puasa?
BACA JUGA:7 Solusi Mengatasi Sakit Kepala Secara Alami dan Efektif
BACA JUGA:Bukan Minuman Biasa! Ini 6 Manfaat Kopi Bagi Tubuh
Jangan khawatir, ibu hamil tetap bisa berpuasa tanpa mengorbankan kesehatan diri sendiri atau bayi.
Walau pun untuk itu, tetap dengan sedikit persiapan dan perhatian ekstra.
Tips Aman Berpuasa untuk Ibu Hamil
Oke, apa saja tips aman berpuasa untuk ibu hamil?
BACA JUGA:Murah dan Super Bergizi! Ini Manfaat Makan Telur yang Jarang Diketahui
BACA JUGA:Cuma 3 Butir Kurma, Ini yang Terjadi pada Tubuh Setelah Berbuka Puasa
Berikut tips dimaksud:
1. Cek Kesehatan ke Dokter Dulu
Kesehatan menjadi hal utama saat menjalankan ibadah puasa, apalagi jika dilakukan oleh ibu hamil.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:
