Citraland
Honda

21 Agustus Bakal Dijadikan Hari Buku Palembang

21 Agustus Bakal Dijadikan Hari Buku Palembang

Sultan Palembang Darussalam, Sultan Mahmud Badaruddin (SMB) IV Jaya Wikrama R.M.Fauwaz Diradja,S.H.M.Kn-Dudy Oskandar-palpres.com

BACA JUGA:SMB IV Ajak Masyarakat Palembang Lestarikan dan Jaga Rumah Limas Cek Mas

Permukaan balok batu yang telah memuat tulisan atau gambar itulah yang kemudian dicetak ke lembaran-lembaran kertas baru. 

Sedangkan “tipografi” merupakan teknik cetak menggunakan rangkaian huruf yang terbuat dari logam.

Sementara itu untuk kegiatan Pekan Pustaka Palembang IV menurut Subhan akan akan menggelar sarasehan bertema “ Pustaka Islam” dengan menghadirkan beberapa narasumber berkompeten dibidangnya. 

Pekan Pustaka Palembang IV akan berlangsung dari 21 – 27 Agustus 2022.

BACA JUGA:SMB IV Harapkan Nilai Kesakralan Bukit Seguntang Dikembalikan

“Pekan Pustaka Palembang tahun ini akan mengadakan Napak Tilas Literasi Palembang tentang sejarah pencetakan Alquran Palembang 1848 di lokasi rumah Demang Jayalaksana 3 Ulu.

Kemudian ada sarasehan kampanye penetapan 21 Agustus sebagai Hari Buku Palembang, serta webinar dengan beragam tema,” kata Ahmad Subhan. 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: palpres.com