Penuhi Kebutuhan Darah di OKU, PMI Bakal Buat Desa Siaga Darah
Palang Merah Indonesia-Istimewa-
OKU,PALPRES. COM - Dalam memenuhi kebutuhan kantong darah, Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Ogan Komering Ulu (OKU) akan membuat program dengan membentuk Desa Siaga Darah.
Ketua PMI OKU Yunizir Djakfar mengatakan, program Desa Siaga Darah dibentuk untuk membantu kebutuhan darah bagi masyarakat di setiap desa yang ada di Kabupaten OKU.
BACA JUGA:Panca Janji Gelontorkan Rp 2 Miliar Untuk PMI Ogan Ilir
Menurut dia, jumlah tersebut tidak sebanding dengan jumlah pendonor aktif yang mendonorkan darahnya di PMI OKU yaitu hanya sekitar 150 orang.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: palpres .com