Progres TMMD ke 115, Stafter Kodim 0405/Lahat Pasang Papan Informasi
Para Stafter Kodim 0405/Lahat sedang memasang banner di papan informasi TMMD ke 115, Sabtu 8 Oktober 2022.-Bernat Albar-Palpres.com
"Nah, disinilah fungsi dari Excavator, selain itu, ada juga mengeruk dua titik yang akan dipasang platduiker untuk aliran anak sungai, yang tidak berjauhan dengan kebun milik masyarakat setempat," jelas Serma Fauzi.
Serma Fauzi menerangkan, dirinya dibebankan tugas dalam dua alat berat tersebut, dan operatornya juga diperlukan pengawasan, supaya kinerja mereka dalam membuka akses jalan akan bagus.
"Nantinya, titik-titik yang memerlukan Excavator untuk mengeruk tanah dan bulldoser sebagai meratakan lahan, harus kompak dan mampu bekerjasama," harapnya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: palpres.com