Honda

Kamu Harus Tahu, 5 Alasan Harus Nongkrong di Benteng Kuto Besak

 Kamu Harus Tahu, 5 Alasan Harus Nongkrong di Benteng Kuto Besak

Benteng Kuto Besak, salah satu spot wisata andalan di Kota Palembang-Alhadi Farid-palpres.com

PALEMBANG, PALPRES.COM - Kota Palembang memiliki banyak objek wisata yang bisa kamu datangi apabila datang kesini. 

Salah satunya adalah kawasan di seputaran BKB. 

Bagi kamu yang pernah mengunjungi kawasan Jembatan Ampera, kamu pasti pernah nongkrong di Benteng Kuto Besak (BKB) kan. 

Entah sekedar menghabiskan harimu atau mencari suasana baru. 

BACA JUGA: Benteng Kuto Besak, Saksi Sejarah dari Masa Ke Masa Kota Palembang

Selain bisa kulineran, kamu juga harus mengetahui 5 alasan yang membuat kamu harus nongrong di BKB. 

Ingin tahu apa saja, yuk kita lihat bersama!

1. Memiliki Nilai Sejarah

Jarang saat ini kamu temui  tempat nongkrong yang juga bisa menambah wawasan sejarahmu ketika kamu nongkrong. 

Bangunan bersejarah ini peninggalan dari Kesultanan Palembang Darussalam, namun mempunyai peralihan fungsi yang sesuai perkembangan zaman saat ini. 

BACA JUGA:Jembatan Ampera, Simbol Kebangkitan Indonesia Setelah Kemerdekaan

Benteng Kuto Besak menarik sebab mempunyai nilai sejarah yang tinggi sehingga banyak yang berkunjung. 

Bahkan juga menjadi tempat nongkrong anak muda sekarang.

2. Pemandangannya Indah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: