Rekomendasi 5 Kuliner Enak Khas Jambi Berbahan Utama Ikan yang Bisa Kamu Coba
Ilustrasi Kerutup Ikan, salah satu kuliner khas Jambi-Net-
Hal inilah yang kemudian membuat menu santapan ini tampak lebih khas dari ikan goreng biasa.
BACA JUGA:Ribuan Warga di Perbatasan Muaro Jambi Resmi Jadi Warga Sumsel, Kok Bisa?
5. Lezatnya Otak-otak Khas Jambi
Lezatnya otak-otak memang sudah tidak diragukan lagi.
Makanan yang terakhir ini dapat ditemukan hampir di seluruh penjuru Nusantara.
Yup, otak-otak adalah salah satu jenis makanan yang sudah sangat bersahabat di kalangan lidah orang Indonesia.
Tidak hanya di Jambi, di beberapa daerah juga sering ditemui makanan ini.
BACA JUGA: Tahun Depan Kemensos Tambah 4 Program Bansos Lagi, Maksimal Rp 20 Juta Per Orang
Seperti di Bangka, dan Palembang.
Yang membedakan hanya pada cocolan kuah atau sausnya saja.
Tetapi perlu diketahui, otak-otak ini terbuat dari ikan yang kemudian diberi bumbu atau rempah-rempah khas Jambi.
Inilah yang kemudian menjadi ciri khas tersendiri dari otak-otak yang juga beredar di daerah lain.
BACA JUGA:Aksi Perusakan Masjid di Magelang, Ini Kesaksian Takmir Masjid
Itulah tadi beberapa rekomendasi santapan khas Jambi yang patut kamu coba ketika berkunjung ke Jambi.
Selamat mencoba !
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: