5 Tempat Jogging Paling Hits di Palembang yang Wajib Kamu Kunjungi di Akhir Pekan
Kawasan Jabaring Sport City kerap dijadikan spot warga Palembang untuk jogging. Tampak Stadion Gelora Sriwijaya-jpnn-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Bagi masyarakat Palembang, olahraga merupakan hal yang sangat digemari.
Apalagi jika olahraga tersebut dilakukan diakhir pekan bersama keluarga dan orang tercinta.
Salah satu olahraga yang cukup favorit adalah jogging.
Nah bagi kalian yang sedang berada di Palembang untuk sekedar liburan atau bekerja, berikut ini adalah 5 tempat yang kami rekomendasikan untuk kalian semua yang ingin menghabisan akhir pekan sambik jogging.
BACA JUGA:Giliran Pemegang Kartu KIS BPJS Kesehatan Dapat Saldo Dana Gratis Tahun 2023, Ini Kriterianya
Apa saja, yuk kita simakbersama.
1. Komplek Jakabaring Sport City
Tempat pertama yang bisa dijadikan rekomendasi adalah Jakabaring Sport City.
Tempat ini biasanya menjadi favorit untuk masyarakat Palembang melakukan jogging pada waktu pagi ataupun sore hari.
Walaupun terletak jauh, kurang lebih 5 m dari pusat Kota Palembang, tetapi Kompleks Jakabaring Sport City ini ramai oleh pengunjung.
Beberapa faktor yang mempengaruhi salah satunya adalah karena disini sangat ramah untuk pecinta jogging, karena disediakan banyak trek untuk berjalan kaki.
Disamping itu tepatnya aman dan kondusif.
Masyarakat yang datang kesinipun tidak perlu repot jika ingin mencari makanan, ketika lapar melanda setelah berolahraga.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: