Honda

Anak Senja Wajib Tau, Ini 5 Spot Terbaik Untuk Menikmati Sunset di Kota Sekayu

Anak Senja Wajib Tau, Ini 5 Spot Terbaik Untuk Menikmati Sunset di Kota Sekayu

Anak Senja Wajib Tau, Ini 5 Spot Terbaik Untuk Menikmati Sunset di Kota Sekayu-kolase-palpres.com

Bangunan Masjid Raya Baitul Makmur mengadaptasi model Timur Tengah yang megah dan modern sehingga menjadi ikon baru di Kota Sekayu.

BACA JUGA:7 Destinasi Wisata Air Terjun Terpopuler di Lahat, Ada Bidadari Hingga Maung

Letak masjid ini dipingiran jalan lintas atau pingiran kota Sekayu, atau dikenal jalan lintas Randik.

Masjid besar yang dibangun zaman almarhum Bupati H Pahri Azhari ini,  di kelilingi hamparan sawah sehingga menjadikan masjid ini jadi salah satu titik spot terbaik untuk melihat terbenamnya matahari.

2. Danau Ulak Lia 

Lokasi tempat wisata terletak di Kelurahan Soak Baru, yang masih di Kecamatan Sekayu, memang sangat cocok untuk tempat bersantai dan menikmati keheningan.

BACA JUGA:Yuk Jelajahi 10 Air Terjun Terindah di Sumatera Selatan, Dijamin Pesonanya Bikin Betah

Apalagi ketika di sore hari, lokasi Danau Ulik Lia sangat indah dengan pemadangan sunset yang bisa membius kamu untuk berlama-lama disana.

Ditempat ini banyak titik titik dapat dijadikan spot, tergantung kesukaan kita, nuansa air danau atau pemandangan hutan asri sungguh asik untuk dihayati.

Kamu juga bisa menikmati danau dengan mengarunginya menggunakan rakit atau perahu serta berfoto dengan spot-spot terbaik di Danau Ulak Lia.

Keindahan danau ini memang masih sangat terlihat alami, berbagai rumput ilalang yang tinggi seakan memenuhi pinggiran danau. Tetapi inilah eksotis natural dari Danau Ulak Lia, ibarat belum tersentuh tangan manusia.

BACA JUGA:14 Tempat Wisata Terpopuler di Kabupaten Musi Banyuasin, Gaskeun Kuy

3. Taman Air Serasan Sekate

Taman Air Serasan Sekate merupakan tempat wisata di Sekayu yang memiliki destinasi wisata yang instagrammable yang patut untuk dikunjungi saat berada di Kabupaten Musi Banyuasin.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: