Rendang dan Opor Bikin Bosen, Berikut Rekomendasi Menu Setelah Lebaran Mengguggah selera
![Rendang dan Opor Bikin Bosen, Berikut Rekomendasi Menu Setelah Lebaran Mengguggah selera](https://palpres.disway.id/upload/af5b3518c076d749b2ab1b0c049d679c.jpeg)
Resep Sayur Asem Ala Rumahan Cocok dengan Tambahan Ikan Asin, Sajian Bersama Keluarga-YouTube Ika Mardatillah-
- 2 liter air
BACA JUGA:Resep Skippy Lembut dan Renyah, Begini Cara Bikinnya
Bumbu Halus
- 6 butir bawang merah
- 3 siung bawang putih
- 3 buah cabe merah besar
- 3 butir kemiri
- 1 sdt terasi bakar
- 1 sdm kacang tanah
Cara Memasak :
Masak air sampai mendidih, masukkan melinjo, kacang tanah, bumbu halus, salam lengkuas, masak sampai setengah matang, bertahap masukkan labu siam dan jagung, kemudian kacang panjang, terong, dan daun melinjo. Masak sampai matang, masukkan air asam, koreksi rasa, angkat dan sajikan
BACA JUGA:Resep Bolu Pisang Kepok Takaran Sendok Dijamin Anti Gagal
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: