Honda

5 Kota Tercantik di Indonesia, Ada dari Pulau Sumatera Lho, Kota Apakah?

5 Kota Tercantik di Indonesia, Ada dari Pulau Sumatera Lho, Kota Apakah?

5 Kota Tercantik di Indonesia, Ada dari Pulau Sumatera Lho, Kota Apakah?--Sumber : Canva

PALEMBANG, PALPRES.COM - Ada 5 kota tercantik yang ada di Indonesia yang salah satunya terdapat di pulau Sumatera.

Indonesia terkenal akan keindahan alamnya yang sangat panorama yang memanjakan mata.

Hal ini membuat kita gak heran mengapa Indonesia selalu ramai dikunjungi oleh wisatawan atau turia untuk berlibur.

Beberapa kota di Indonesia memiliki daya tarik yang unik dan cantik yang membuat banyak orang mengunjungi kota-kota tersebut.

BACA JUGA:5 Tempat Makan Paling Rekomended di Palembang, Ada Rumah Makan di Pinggir Sungai Musi, Penasaran?

Karena hal itu, kota-kota di bawah ini masuk ke dalam jajaran kota tercantik di Indonesia.

Kamu udah penasaran kota apa aja? Yuk simak artikel di bawah ini ya yang sudah kami rangkum Dari website Rumah123.

1. Kota Bukittinggi

Karena letaknya yang berada di antara dua gunung dan sebuah lembah, Bukittinggi merupakan kota Indonesia yang memiliki pemandangan indah.

BACA JUGA:5 Kampus Terbaik Indonesia versi QS WUR 2024 Miliki Jurusan Teknik Elektro, Tertarik?

Para turis menyukai kota ini karena lautnya, udara yang bersih, dan kaya akan keindahan alamnya.

2. Kota Yogyakarta

Kota Yogyakarta memiliki keindahan tersendiri. Hal ini disebabkan karena kota Yogyakarta masih kental akan budayanya.

Selain itu, ada banyak tempat wisata yang bisa dikunjungi apabila berkunjung ke kota Yogyakarta.

BACA JUGA:10 Jurusan Kuliah Terfavorit di Universitas Airlangga, Kampus TOP QS WUR 2024!

3. Kota Bogor

Kota Bogor memiliki teh perkebunan yang dapat menyejukan mata dan udaranya yang asri.

Tak hanya itu, kota Bogor juga memiliki banyak tempat yang menyediakan pemandangan yang indah, lho.

4. Kota Bandung

BACA JUGA:Masuk Deretan TOP QS WUR 2024, Ini Dia 10 Jurusan Kuliah Paling Favorit di Universitas Negeri Malang

Kota Bandung disebut sebagai 'Paris van Java', maka tak heran jika kota yang satu ini memiliki keindahan alam yang banyak dikunjungi wisatawan.

5. Kota Padang

Kota Padang memiliki berbagai tempat yang memiliki dataran tinggi. Di tempat itulah banyak pemandangan indah yang dapat dilihat.

Hal ini menjadikan Padang sebagai kota yang sangat cantik karena memiliki pemandangan yang indah.*

BACA JUGA:7 Jurusan Kuliah Ini Ternyata Banyak Mahasiswa Drop Out, Ada di Kampus QS WUR 2024, Kenapa Ya?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: