Catat Tanggalnya! Usai Pendaftaran PPPK 2023 Ditutup, Ada Masa Sanggah
Kabid Pengadaan, Pemberhentian, dan Informasi BKPSDM Empat Lawang, Yulian Septa Pratama-Foto: Anita-Palpres
Berikut ini jadwal proses penerimaan PPPK 2023 di Kabupaten Empat Lawang:
Pengumuman hasil seleksi administrasi, 15-18 Oktober 2023.
BACA JUGA:Rekrutmen PPPK di Empat Lawang, Ini Jumlah Pegawai dan Besaran Tunjangannya
BACA JUGA:Peluang Anda Lebih Besar! Formasi Ini Belum Ada Pendaftar Seleksi CPNS dan PPPK 2023
Masa sanggah, 19-21 Oktober 2023.
Jawab sanggah, 19-23 Oktober 2023.
Pengumuman pasca sanggah, 22-28 Oktober 2023.
Penarikan data final, 29-31 Oktober 2023.
BACA JUGA:Pemkab Muba Buka Lowongan 3.238 CASN PPPK, Ini Jadwalnya
Penjadwalan seleksi kompetensi, 1-4 November 2023.
Pengumuman daftar peserta, waktu, dan tempat seleksi kompetensi, 5-8 November 2023.
Pelaksanaan seleksi kompetensi, 10 November 2023-4 Desember 2023.
Pelaksanaan seleksi kompetensi teknis tambahan, 15 November 2023-6 Desember 2023.
BACA JUGA:Siap-Siap! Pemkab Lahat Kembali Buka Seleksi Ribuan PPPK Tahun 2023, Ini Link dan Syarat Lengkapnya
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: