Warung Kopi di Mojokerto Nekat Buka 24 Jam di Tengah Hutan Belantara, Pembelinya?
Ilustrasi warung kopi di Mojokerto yang nekat buka sendirian 24 Jam di tengah hutan belantara.-Freepik.com-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Biasanya warung kopi buka di tempat yang ramai, seperti pinggir jalan, dekat perumahan dan perkantoran.
Tapi warung kopi di Kabupaten Mojokerto benar-benar nyeleneh.
Pemilik warung kopi ini nekat buka usaha di tengah hutan belantara.
Bikin mencengangkan, warung itu buka 24 jam loh!
BACA JUGA:Ada di Tengah Hutan, Dekat Kuburan Angker, Inilah Warung Terpencil di Kabupaten Cianjur
Padahal, warung kopi itu hanya sendirian di tengah hutan belantara yang sunyi dan gelap.
Tidak ada tetangga di kiri dan kanan.
Pemukiman penduduk berada jauh dari lokasi warung.
Pemilik warung termasuk pemberani.
BACA JUGA:NGERI! Warung Ini Menyendiri di Tepi Jurang Ponorogo, Lokasinya Ekstrem, Tapi Ramai Pembeli
Ia sudah buka usaha warung kopi di tempat itu selama delapan tahun.
Pastinya selalu ada pembeli.
Lantas, siapakah pembeli warung terpencil di tengah hutan Mojokerto ini?
Jika penasaran, simak ulasannya berikut ini sebagaimana dilansir dari kanal YouTube Jejak Richard.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: