Citraland
Honda

Sering Dilakukan! Ini 4 Kebiasaan Buruk yang Bisa Menyebabkan Tubuh Menjadi Bungkuk

Sering Dilakukan! Ini 4 Kebiasaan Buruk yang Bisa Menyebabkan Tubuh Menjadi Bungkuk

Kebiasaan Buruk yang Bisa Menyebabkan Tubuh Menjadi Bungkuk-ilustrasi-

PALEMBANG, PALPRES.COM – Sering dilakukan! Ini 4 kebiasaan buruk yang bisa menyebabkan tubuh menjadi bungkuk.

Bungkuk adalah Kondisi tubuh pada tulang belakang yang tidak normal, tumbuh seperti menunduk terus ke bawah. 

Biasanya kondisi ini dialami oleh Manula (manusia lanjut usia), dalam artian orang yang berusia lanjut atau sudah tua. 

Akan tetapi kondisi ini tidak sedikit terjadi pada orang yang masih berusia muda. 

BACA JUGA:Kecanduan Gadget Bisa Obesitas hingga Badan Menjadi Bungkuk, Nggak Percaya?

Hal ini disebabkan karena adanya kebiasaan-kebiasaan yang salah yang sering dilakukan, padahal tanpa diketahui kebiasaan itu dapat menyebabkan tubuh mengalami kebungkukan.

Di dalam dunia kedokteran, bungkuk dikenal juga dengan istilah Kifosis. 

Kifosis adalah salah satu jenis kelainan pada postur tubuh yang bisa dialami sejak lahir ataupun karena kesalahan posisi tubuh, misalnya pada saat duduk, berdiri, berolahraga, ataupun pada saat tidur. 

Orang yang dengan kondisi normal, area tulang belakang bagian atasnya melengkung tapi lengkungannya hanya sedikit. 

BACA JUGA:Hidari 5 Kebiasaan Buruk ini, Bisa Menimbulkan Kerutan di Wajah No 4 Sering Kamu Disepelekan

Akan tetapi pada orang yang mengalami kondisi kifosis ini, lingkungan tulang belakangnya melebihi batasan normal. 

Oleh karena itu akan membuat postur tubuh pengidap kifosis. 

Dalam kondisi yang parah, lengkungan tulang belakang pada penderita kifosis akan terlihat seperti punuk, serta terlihat seperti tubuh atas yang membulat ataupun terlihat seperti menonjol.

Terkadang orang tidak mengetahui penyebab terjadinya kifosis ataupun kebungkukan pada seseorang, hal ini menyebabkan kebiasaan-kebiasaan yang salah yang dapat menimbulkan tubuh menjadi bungkuk terus saja dilakukan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: