5 Cara Alami Mengatasi Telapak Kaki Pecah-Pecah, Cobain Saja di Rumah
Ilustrasi Kaki Pecah-Pecah-Foto Grid.id-
BACA JUGA:Jangan Diremehkan, 5 Manfaat Buah Petai Cina Bagi Kesehatan
Memang banyak penelit yang bilang madu bisa mengobati dan menutup luka yang terbuka serta bisa melembabkan kulit.
4. Minyak kelapa
Minyak kelapa pun memang dari zaman dahulu memiliki khasiat luar biasa.
Terlebih bagi penderita kulit kering untuk selalu menjaga kelembapan.
BACA JUGA:Ini 7 Jenis Buah yang Berkhasiat untuk Kesehatan, Nomor 6 Favorit Masyarakat
BACA JUGA:Daun Ini Ampuh Mengobati Penyakit Diabetes, Ini Dia 8 Manfaat Daun Mindi untuk Kesehatan
Ketika usai merendam kaki dan mengeringkannya, pakaikan minyak kelapa di kaki pecah-pecah.
Senyawa anti bakteri serta mikroba di dalam minyka kelapa bisa menyembuhkan kaki pecah-pecah serta pendarahan dan infeksi.
5. Menggunakan alas kaki yang sesuai
Gunakan sandal yang lembut dan pas agar bisa mengurangi penambahan kaki yang pecah-pecah.
BACA JUGA:Jarang Diketahui! Inilah 6 Manfaat Berkebun Bagi Kesehatan Fisik dan Mental
BACA JUGA:7 Manfaat Kerang Sungai atau Remis Bagi Kesehatan Tubuh, Nomor 4 Dapat Menambah Energi
Lalu bila memakai sepatu jangan terlalu kencang karena bisa sebabkan lecet, pakai sepatu yang longgar hingga menghindari gesekak di kaki dengan sepatu.
Pakailan sepatu yang pas dengan ukuran kaki.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: