7 Sayuran dengan Harga Termahal, Ada yang 1 Kg Capai Rp100 Juta, Bisa Tebak?
7 Sayuran dengan Harga Termahal, Ada yang 1 Kg Capai Rp100 Juta, Bisa Tebak?--Medium
PALEMBANG, PALPRES.COM- Siapa sangka jika ada sayuran yang dijual dengan harga mahal, bahkan harganya mencapai Rp100 juta per kilogramnya.
Lantas apa bedanya sayuran mahal dengan sayuran murah yang dijual di pasar-pasar tradisional.
Beragam sayuran ini bisa kamu temukan di beberapa negara dengan harga mahal, jika dibandingkan dengan sayuran-sayuran di Indonesia.
Malahan harganya melebihi harga daging dan susu.
BACA JUGA:Koin Kuno Rp50 Cendrawasih, Simbol Persatuan dalam Keberagaman Indonesia, Segini Harga Jualnya
Hal itu tentu sebanding dengan proses penanamannya, panen dan cita rasa pada sayuran tersebut.
Biar tidak penasaran langsung saja berikut ini 7 sayuran termahal di dunia yang disadur dari Success Story.
7. Selada pink
Selada Pink merupakan sayuran termahal ke tujuh di dunia.
BACA JUGA:KABAR BAIK, Bansos Tambahan KPM PKH dan BPNT Dicairkan Besok, Diperpanjang Hingga Tahun Depan
Karena harga sayuran dibanderol dengan harga mulai dari Rp146 ribuan per 450 gramnya.
Sayuran selada pink bisa kamu temukan di Italia, akan tetapi bisa kamu temukan juga di Amerika Serikat.
Selada pink memiliki cita rasa yang lebih pahit jika dibandingkan dengan selada pada umumnya.
Pada tahun 2017 sayuran unik ini telah masuk supermarket Amerika Serikat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: