7 Manfaat Daun Jeruk Nipis Bagi Kesehatan Tubuh Kita, Salah Satunya Menyembuhkan Gejala Flu
Jeruk nipis atau yang memiliki nama ilmiah Citrus aurantifolia adalah tanaman yang berasal dari Asia. -pixabay-
Adapun manfaat dari daun jeruk nipis untuk kesehatan tubuh kita, antara lain:
BACA JUGA:Cara Mudah Menjaga Kesehatan Pita Suara, 3 Profesi Ini Wajib Simak! Suara Bagus dan Tak Fals
1. Meredakan sakit kepala
Daun jeruk dapat digunakan untuk meredakan sakit kepala. Pasalnya daun jeruk mengandung senyawa seperti eugenol,
yang dapat meredakan nyeri dan membuat sistem saraf menjadi lebih rileks.
adapun Cara menggunakannya adalah dengan mengoleskan minyak daun jeruk nipis pada bagian yang sakit,
atau dengan menghirup aroma daun jeruk nipis yang telah diolah.
BACA JUGA:Berani Uji Nyali di Sini? 12 Tempat Paling Angker di Indonesia, Paling Seram Ada di Semarang
2. Meredakan radang
Daun jeruk nipis bekerja dengan efektif untuk mengurangi rasa sakit dan radang pada tenggorokan,
serta dapat mempercepat proses penyembuhan.
Pada saat tubuh mengalami demam, daun jeruk nipis bermanfaat untuk menurunkan dan menstabilkan suhu tubuh, sehingga tubuh merasa rileks.
Jika kamu berniat untuk menghilangkan radang dengan daun jeruk nipis ini, kamu dapat membuat air rebusan daun jeruk nipis dan meminumnya.
Hal ini dikarenakan rebusan daun jeruk nipis memiliki kemampuan luar biasa untuk meredakan demam dan radang tenggorokan.
BACA JUGA:Berani Uji Nyali di Sini? 12 Tempat Paling Angker di Indonesia, Paling Seram Ada di Semarang
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: