Gurihnya Mantap! Resep Kwetiau Goreng Pedas, Ini Bumbu Rahasia Kwetiau ala Resto Dijamin Gampang Banget Bikinn
Ilustrasi - Resep Kwetiau Goreng Pedas, Ini Bumbu Rahasia Kwetiau ala Resto Dijamin Gampang Banget Bikinnya-Youtube Nuraaini Soeharto-
PALEMBANG, PALPRES.COM - Kwetiau adalah mie dengan ciri khas panjang dan tebal yang berbeda dari mie biasanya.
Kwetiau bisa kalian makan kapan saja, makanan satu ini termasuk jenis makanan berat karena karbohidrat hampir seperti nasi.
Mie satu ini bisa diolah menjadi masakan tumis pedas ataupun manis, sesuai selera ya.
Kwetiau merupakan makanan Salah satu menu yang cukup banyak dicari nih, kwetiau goreng.
BACA JUGA:Kenyal dan Lembut! Resep Kue Mendut Khas Jawa Ini Cara Bikinnya Tidak Lengket dan Tidak Mudah Basi
BACA JUGA:6 Kuliner Khas Bangka Belitung yang Enak, Kuahnya Segar yang Kaya Rempah dan Menggugah Selera
Apalagi bagi pecinta pedas dapat menambah kan cabai, sehingga memiliki sensasi yang lezat saat memakannya.
Menjadi lebih enak lagi jika dibuat dengan tambahan sayur, sosis, ayam dan lain-lainnya yang membuat pengalaman menyantap kwetiau goreng menjadi lebih nikmat lagi.
Jika kalian mengaku penggemar makanan pedas, resep Kwetiau Goreng Pedas cocok banget buat Bunda praktekkan sekarang.
Makanan ini sendiri yang sering dijajakkan keliling rumah atau di pinggir jalan ini jadi makanan favorit semua kalangan.
BACA JUGA:Rekomendasi 22 Kuliner Khas Empat Lawang Terpopuler, Rasanya Enak dan Bikin Nagih
Panganan ini adalah mie yang digoreng memiliki sensasi pedas yang sangat umum kalian jumoai di Indonesia.
Teman-teman tahu tidak, makanan ini sendiri, berasal dari negeri cina. Nah dinegara asalnya sendiri Namanya adalah cha kway teow.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: