Citraland
Honda

4 Manfaat Daun Legundi yang Jarang Diketahui Orang, Disangka Tanaman Liar, Ternyata Banyak Khasiatnya

4 Manfaat Daun Legundi yang Jarang Diketahui Orang, Disangka Tanaman Liar, Ternyata Banyak Khasiatnya

Tanaman legundi memiliki tampilan yang sangat cantik, apalagi ketika tumbuh bunga berwarna ungu. Daun legundi merupakan bagian dari tumbuhan yang banyak tumbuh di daerah tropis-FB/Batik Prasetyo-

Saat mengalami radang tenggorokan, maka kamu mungkin akan kesusahan menelan karena terjadi pembengkakan di sekitar faring.

Gangguan kesehatan radang tenggorokan ini bisa diatasi dengan rebusan air daun legundi yang dicampur dengan garam. Gunakan ramuan ini untuk berkumur selama satu minggu saat kamu mengalami radang tenggorokan.

BACA JUGA:Paling Diburu Saat Bulan Puasa! Ini 7 Manfaat Kolang Kaling Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Cara Buatnya Gampang Membuat Kulit Cerah, Minum Jus Buah Ini, Penampilan Jadi Semakin Menarik

4. Mengobati Batuk

Salah satu manfaat utama daun legundi adalah mengobati batuk.

Beberapa penelitian juga telah membuktikan bahwa daun ini dapat mengatasi batuk.

Bahkan, sudah banyak masyarakat Indonesia secara tradisional memanfaatkan daun ini untuk mengatasi batuk.

BACA JUGA:Hindari Mulai Sekarang! Ini 5 Jenis Makanan yang Bikin Cepat Tua dan Mengundang Banyak Penyakit

BACA JUGA:Stop Dikonsumsi Sebelum Tidur! Ini Daftar 10 Makanan dan Minuman Penyebab Insomnia

Untuk mengobati batuk, kamu dapat menggunakan daun legundi yang dicampur dengan kencur dan kunyit, rebus ketiga macam tanaman herbal diatas, kemudian diminum, maka batukmu akan mereda.

Bukan hanya meredakan batuk, tetapi juga memiliki efek lain, yakni antipiretik atau penurun suhu sehingga dapat digunakan untuk mengobati batuk yang disertai dengan demam.*

 

Dapatkan update konten terkini dan terbaru setiap hari di Palpres.com. Ayo Gabung di Channel WhatsApp dengan cara klik link ini "Channel WA palpres.com". 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: