5 Tempat Ngabuburit Seru di Bogor, Bisa Selfie dengan Background Estetik Hingga Berburu Takjil yang Enak
5 Tempat Ngabuburit Seru di Bogor, Bisa Selfie dengan Background Estetik Hingga Berburu Takjil yang Enak--Jejak Pustaka
PALPRES.COM- Bogor memiliki banyak tempat yang menyenangkan untuk ngabuburit selama bulan puasa ramadan.
Karena di Bogor banyak sekali tempat seru untuk dikunjungi saat menunggu waktu berbuka puasa.
Udara sejuk yang ada di kota hujan ini membuat kamu tidak akan terlalu terasa selama menunggu waktu berbuka puasa.
Selagi menunggu waktu berbuka puasa di Bogor, kamu dapat melakukan banyak aktivitas seru seperti ngabuburit bersama teman atau keluarga.
BACA JUGA:5 Tempat Wisata di Pekalongan yang Cocok untuk Ngabuburit, Kampung Batik Paling Pas Dikunjungi
Kamu tidak perlu khawatir atau merasa bosan saat menunggu waktu berbuka di bulan puasa Ramadan.
Pasalnya di Bogor ada banyak sekali tempat yang menarik untuk dikunjungi saat bulan Ramadan.
Penasaran dengan tempat yang seru di Bogor untuk dikunjungi saat bulan Ramadan?
Yuk simak selengkapnya berikut yang telah kami rangkum dari beberapa sumber.
1. Alun-alun Kota Bogor
Alun-alun kota Bogor salah satu tempat ngabuburit yang menarik untuk kamu kunjungi saat bulan puasa Ramadan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: