RDPS
Honda

Xiaomi 14 Rilis di Indonesia Maret Ini, Laku di Pasar Global, Cek Spesifikasi dan Harganya

Xiaomi 14 Rilis di Indonesia Maret Ini, Laku di Pasar Global, Cek Spesifikasi dan Harganya

Belum dapat dipastikan apakah Xiaomi 14 yang rilis di Indonesia tersebutm akan hadir dengan model Ultra atau hanya reguler saja. -YouTube Xiaomi-

BACA JUGA:6 Rice Cooker Multifungsi dengan Fitur Canggih, Solusi Memasak Nasi Pulen dan Rendah Gula

Tingkat kecerahannya maksimal sampai 3.000 nits.

Chipset Snapdragon 8 Gen 3 dipadankan dengan RAM hingga 16GB dan kapasitas penyimpanan hingga 1TB. 

Untuk stabilitas performa, Xiaomi 14 Ultra juga memperbesar ruang vapor hingga 3 kali lipat agar tahan panas.

Sistem operasinya menggunakan HyperOS berbasis Android 14.

BACA JUGA:6 Mesin Cuci Front Loading Terbaik, Bantu Pekerjaan Rumah Lebih Mudah dan Praktis

BACA JUGA:Ini 5 Alasan Samsung Galaxy A55 5G Wajib Dimiliki Kamu, Performanya ‘Menyala’

Baterainya jumbo dengan kapasitas 5.300 mAh dan dukungan pengisian daya cepat 90W.

Xiaomi 14 Ultra juga sudah mendukung komunikasi berbasis satelit.

Pengguna bisa mengirim pesan tanpa sambungan seluler di saat terdesak. 

Untuk masalah harga, Xiaomi 14 yang dirilis  secara global hadir dengan harga mulai 999 euro (Rp 17 jutaan).

BACA JUGA:Catat! Ini 5 Alasan Kenapa HP Samsung Menjadi Produk Terlaris Saat Ini

 BACA JUGA:Samsung Galaxy A55 5G Dirilis, Cocok Untuk Semua Kalangan

Sementara itu, Xiaomi 14 Ultra dibanderol 1.499 euro (Rp 25,5 jutaan).

Harga dimasing-maisng negara tentunya akan berbeda, sesuai dengan reguleasi masing-masing.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: