Honda

3 Rekomendasi Toko Bunga Bagus di Palembang, Lengkap dengan Alamat dan Jam Bukanya, Harganya Murah

3 Rekomendasi Toko Bunga Bagus di Palembang, Lengkap dengan Alamat dan Jam Bukanya, Harganya Murah

3 Rekomendasi Toko Bunga Bagus di Palembang, Lengkap dengan Alamat dan Jam Bukanya, Harganya Murah--Kolase

PALPRES.COM- Mungkin belum banyak yang tahu, jika di Palembang banyak toko bunga yang bisa jadi pilihan untuk mengirimkan ke kerabat, relasi atau pasangan.

Bunga adalah salah satu medium yang sering kali diberikan untuk mengekspresikan sebuah perasaan kepada seseorang. 

Kado berupa bunga biasanya diberikan sebagai tanda terima kasih atau kasih sayang kepada seseorang. 

Selain itu, beberapa bunga biasanya dijadikan sebagai hadiah yang diberikan saat momen spesial. 

BACA JUGA:Ini Loh Toko Kue Termurah di Palembang! Kue Ulang Tahun Cuma Rp50 Ribu Aja

BACA JUGA:Harga Mulai Rp12 Ribuan, Ini 4 Toko Kurma Terbaik dan Terenak di Palembang

Nah, kalau kamu sedang mencari toko bunga yang bagus di Kota Palembang, berikut ini palpres.com memberikan beberapa rekomendasi toko bunga terbaik di kota Palembang, catat alamatnya sekarang.

Toko bunga di Palembang akan memudahkan kamu ketika ada momen spesial. 

Misalnya untuk memberikan hadiah spesial kepada orang tersayang.

Tapi jangan sampai pilih tempat penjualan bunga, karena momen spesial kamu akan rusak gara-gara salah pilih tempat belinya.

BACA JUGA:SELAMAT! Electronic City Resmikan Toko ke-61 di Ruko Rajawali Palembang

BACA JUGA:7 Toko Elektronik Termurah dan Paling Lengkap di Palembang, Kualitas Ga Kaleng-Kaleng

Karena itu, kamu wajib paham jenis bunga apa saja cocok dan toko bunga yang bagus di Palembang. 

Tapi di Palembang kamu tidak perlu khawatir ada banyak sekali jenis bunga yang bisa kamu pilih. 

Dirangkum dari berbagai sumber, berikut rekomendasi toko bunga terbaik di Kota Palembang, lengkap dengan alamatnya.

1. Avena Florist

BACA JUGA:6 Toko Kue Terkenal di Palembang, Varian Kue Lengkap Harga Terjangkau, Bisa untuk Isian Toples Lebaran

BACA JUGA:Daftar 5 Toko Buah Paling Rekomendasi di Palembang, Buahnya Fresh Berkualitas, Lengkap dengan Alamatnya

Kalau kamu sedang mencari bunga yang cantik untuk memberi orang tersayang, Avena Florist bisa menjadi toko yang tepat untuk kamu datangi.

Avena Florist tempatnya ada di Bukit Besar, Jalan Padang Selasa, Bukit Lama, Kecamatan Ilir Timur I, Palembang. 

Atau bisa kamu cek langsung di google maps.

Toko ini buka setiap hari Senin-Sabtu dari jam 07.30- 16.00 Wib. 

BACA JUGA:Rekomendasi 5 Toko Percetakan Paling Bagus di Palembang, Kualitasnya Gak Kaleng-kaleng

BACA JUGA:3 Toko Kue Terpopuler di Palembang, Sajikan Lebih dari 100 Varian Kue Enak dengan Harga Murah

Disini kamu bisa mendapatkan berbagai jenis bunga yang cantik dan segar.

Serta dengan pelayanan yang ramah, jadi kamu akan nyaman beli bunga disini. 

Nah, kalau soal harga Avena Florist cukup bersaing dengan toko bunga lainnya di Palembang.

Dan kamu juga dapat melakukan pembayarannya secara tunai ataupun transfer. 

BACA JUGA:Cara Beli Vivo V30 5G Lewat Online, Dijamin Aman dengan Harga Lebih Miring di Toko, HP Baru Rilis di Indonesia

BACA JUGA:7 Toko Ban Mobil Terlengkap di Palembang, Kualitas Terjamin Harga Terjangkau, Ini Alamat Lengkapnya

Menariknya toko ini tidak hanya menyediakan banyak jenis bunga saja.

Tapi Avena Florist juga melayani permintaan rangkaian buket bunga, papan bunga, desain, hingga bunga tangkai. 

Kalau kamu tidak sempat untuk pergi ke tokonya langsung, Avena Florist memiliki lapak di beberapa e-commerce. 

Sehingga kamu dapat membelinya secara online, yaitu lewat Shopee, Tokopedia, bahkan lewat WhatsApp juga bisa.

BACA JUGA:Terlengkap dan Murah Meriah! Yuk Intip 4 Toko Kosmetik yang Ada di Palembang

BACA JUGA:Emang Bisa Nabung Emas Lewat Aplikasi? Ini Panduan Cara Menabung Emas Pegadaian di Tokopedia

2. Cahaya Florist 

Cahaya Florist buka setiap hari 24 jam toko ini juga tidak kalah kalah menarik dengan toko bunga lainnya. 

Tempatnya ada di Jalan Lembak Murni, Perumahan Taman Nusa Cendana Kelurahan, Sako Baru, Kecamatan Sako, Palembang atau bisa cek langsung di google maps. 

Sayangnya toko disini kamu hanya bisa memesan papan bunga saja untuk berbagai keperluan. 

BACA JUGA:5 Toko Kue yang Terkenal Enak di Palembang, Pilihan Aneka Kue dan Rotinya Melimpah Cocok untuk Lebaran 2024

BACA JUGA:7 Toko Buku di Palembang dengan Koleksi Paling Lengkap, Mulai dari Buku Sekolah hingga Fiksi

Jadi disini tidak ada fresh flower dan jenis lainya. 

Disini menyediakan berbagai jenis papan bunga untuk semua mome. 

Untuk harganya sekitar Rp350.000-an saja.

3. G-Enterprise

BACA JUGA:10 Toko Komputer Terlengkap di Palembang, Harga Miring dengan Kualitas Terjamin, Cek Disini Lokasinya

BACA JUGA:3 Tempat Service Laptop Terbaik di Palembang, Hasil Cepat, Harga Terjangkau,Lengkap Alamat dan Jam Operasional

G-Enterprise menyediakan berbagai jenis bunga, disini kamu bisa mendapatkan fresh flowers, bunga dekorasi, buket bunga.

Hingga berbagai kebutuhan lainnya termasuk parcel dan souvenir.

Toko bunga ini tempatnya sangat strategis, sehingga kamu tidak akan sulit untuk menemukan tempatnya. 

Area parkir yang luas membuat tidak malas kesini.

BACA JUGA:Wow! Ini 6 Manfaat Bunga Telang untuk Kecantikan, Kulit Bebas Keriput, Lebaran Auto Jadi Pusat Perhatian

BACA JUGA:Sebaiknya Anda Tahu: Tanaman Hias Bunga Daisy Memiliki Simbol Kerendahan Hati

G-Enterprise tempatnya ada di PTC Mall dan Ruko Kecamatan Ilir Timur II, Palembang. Buka setiap hari dari jam 08.00-18.30 Wib.

Nah, itulah beberapa tempat toko bunga terbaik di Palembang yang mungkin wajib kamu ketahui, sebelum membeli bunga yang cantik di Palembang.

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: