RDPS
Honda

5 Alasan Warga Sumsel Lebih Suka Sholat Idul Fitri 2024 di Masjid Agung Palembang, Nomor Terakhir Jadi Incaran

5 Alasan Warga Sumsel Lebih Suka Sholat Idul Fitri 2024 di Masjid Agung Palembang, Nomor Terakhir Jadi Incaran

Alasan Warga Sumsel lebih memilih sholat Idulfitri di Masjid Agung Palembang.-Maps/Like Erlie-

PALPRES.COM - Simak inilah 5 alasan kenapa warga Sumatera Selatan (Sumsel) lebih memilih untuk sholat Idulfitri di Masjid Agung Palembang.

Ketika Hari Raya Idul Fitri, Sholat Ied menjadi sebuah hal yang paling ditunggu termasuk saat berada di Palembang.

Hal ini dikarenakan, jika berlebaran di kota Palembang, banyak hal unik yang terjadi.

Salah satunya adalah masyarakat lebih senang untuk berbondong-bondong untuk sholat di Masjid Agung Palembang meskipun lokasinya jauh dari rumah.

BACA JUGA:6 Tempat Wisata Religi di Banten, Ada Makam Kemarat Hingga Masjid Agung! Cocok buat Libur Lebaran 2024

BACA JUGA:Diduga Terjadi Pungli di Masjid Agung Palembang, Sekretaris Masjid Agung: Kita Belum Terima Laporan!

Diketahui bahwa  Masjid Agung Sultan Mahmud Badaruddin I Jayo Wikramo, menjadi pusat atau titik bertemunya semua masyarakat Palembang, di setiap Shalat Idul Fitri dan Idul adha. 

Biasanya, sejak pukul 05.30 WIB warga mulai memadati kawasan masjid hingga keluar sampai kawasan Jembatan Ampera.

Kebanyakan jemaah yang hadir datang bersama keluarga untuk melaksanakan salat.

Setidaknya ada 5 alasan kenapa masyarakat begitu antusias untuk menunaikan sholat ied di masjid ini. Penasaran, simak ulasanya !

BACA JUGA:Destinasi Masjid Agung Palembang, Tempat Inspirasi dan Ketenangan di Tengah Keramaian Kota

BACA JUGA:Gelar Safari Jumat di Masjid Agung Al-Baari, Ini yang Disampaikan Pj Wali Kota Lubuklinggau

1. Masjid Agung bisa mempertemukan sahabat lama

Alasan pertama adalah karena di masjid ini kebanyakan orang datang dari berbagai daerah, jadi tanpa sengaja mereka sering bertemu teman lama yang tidak lama bersua.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: