Akhir Bulan Mei, Bantuan MRP Tahap 5 Mulai Cair di Daerah-daerah Ini
Akhir Bulan Mei, Bantuan MRP Tahap 5 Mulai Cair di Daerah-daerah Ini-palpres.com-
Tidak menutup kemungkinan daerah lain juga akan mulai menyusul menyalurkan bantuan MRP tahap 5, jadi harap ditunggu saja ya.
Bantuan beras 10 kilogram ini ditujukan kepada 22 juta KPM yang tercatat di data miskin ekstrem.
BACA JUGA:ALHAMDULILAH! Bansos PKH Tahap 3 Cair Lebih Awal, KPM Berbahagia, Simak Jadwalnya
Sehingga ditahun 2024 banyak kpm PKH dan BPNT tidak lagi mendapatkan antuan pangan 10 kilogram beras.
Sementara itu, juga diinformasikan update pencairan bansos PKH dan BPNT di SIKS-NG pada hari ini Ahad 26 Mei 2024.
Pada hari ini, berdasarkan pantauan status PKH tertera di SIKS-NG sudah muncul periode salur Mei-Juni 2024 dan sudah SI.
Artinya bantuan PKH ini sudah mulai dicairkan secara bertahap kepada penerimanya.
BACA JUGA:Simak Cara Dapat Bansos Pangan 10 Kg, PKH, BPNT, dan BLT MRP, Pemilik KK Bisa Dapat!
Begitu juga untuk BPNT juga sudah tertera periode salur Mei-Juni 2024 dan Sudah SPM.
Seperti di Aceh sudah banyak KPM PKH murni maupun PKH + bpnt yang cair bantuan PKH nya di ATM BSI.
Sedangkan untuk bank Mandiri, BRI dan BNI, terpantau sudah mulai ada KPM yang membagikan bukti penarikan bantuan namun belum dapat dipastikan apakah bantuan yang cair tersebut adalah PKH tahap 3 alokasi Mei -juni 2024.
Untuk mengetahui status pencairan bansos PKH maupun BPNT tahap 3, KPM dapat bertanya kepada para pendamping sosial di wilayah masing-masing.
Demikianlah informasi terkait pencairan bantuan MRP dan Bansos PKH maupun BPNT yang akan dicairkan di bulan Mei 2024 ini. Semoga bermanfaat.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: