8 Tips Menghilangkan Embun Saat Memakai Kacamata,Cukup Tempelkan Benda Ini
8 Tips Menghilangkan Embun Saat Memakai Kacamata-Freepik-
5. Cuci dengan Air Sabun
Sebelum menggunakan kacamata, cuci kaca mata mu dengan menggunakan deterjen atau sabun cair.
Setelah dicuci keringkan kaca mata dengan diangin-anginkan ke udara.
6. Semprotan Lensa dan Lensa Antifog
Menurut Journal Ensevier Public Health Emergency Collection, semprotan dan tisu antifogging telah berhasil digunakan dalam pengaturan medis selama pandemi COVID-19.
BACA JUGA:Tandatangani Petisi! 31 Nakes Tuntut Kepala Puskesmas Sungai Lumpur OKI Dicopot
BACA JUGA:Lowongan Kerja Terbaru PT Astra International Tbk untuk Fresh Graduate Lulusan D3, Ini Syaratnya
Kamu bisa membeli semprotan atau tisu antifog yang dapat melapisi kacamata dengan film tembus pandang untuk mencegah pembentukan embun.
Akan tetapi, hindari semprotan yang dibuat untuk menghilangkan kabut pada lampu depan mobil, karena jenisnya berbeda.
7. Selipkan Masker
American Academy of Ophthalmology merekomendasikan dua cara lain untuk menjaga napas agar tidak menghasilkan kacamata yang berembun.
Caranya, geser kacamata sedikit lebih jauh ke bawah hidung sehingga lebih banyak udara dapat mengalir di antara kacamata dan masker atau gunakan kacamata di atas tepi atas masker.
BACA JUGA:1 Dekade Bank Sumsel Babel Raih Penghargaan Bidang Layanan dari Infobank
8. Pakai Selotip yang Aman untuk Kulit
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: