Refleksi Kepemimpinan: BAKTI NUSA Gelar Monev Semester 1 Sebagai Momentum Perbaikan
Para mahasiswa penerima manfaat Beasiswa Aktivis Nusantara (BAKTI NUSA) Angkatan 13, saat melaksanakan monitoring dan evaluasi Semester 1-GREAT Edunesia-
BACA JUGA:Sampaikan KUPA dan PPASP R-APBDP Muba 2024, Ini Harapan Sekda Apriyadi
BACA JUGA:Dialog Kebhinekaan, Staf Khusus BPIP: Ayo Keluar dari Mentalitas Manusia Terjajah!
Dilanjutkan, kunjungan leadership project peserta serta silaturahmi dengan para alumni dan Dompet Dhuafa Cabang.
Menanggapi kegiatan Monev ini, Annisa Rahmawati Kisam, penerima manfaat BAKTI NUSA Angkatan 13 Wilayah Bandung sekaligus mahasiswi Institut Teknologi Bandung mengaku sangat berkesan.
“Saya mendapat pemahaman mendalam tentang pentingnya mengenali dan mengevaluasi diri, sebagai langkah awal untuk pengembangan pribadi dan profesional.
Dengan metode STAR 5 sudut yang menggambarkan improve, reduce, add, stop, dan maintain, lanjutnya, dapat diketahui area mana saja dalam diri yang memerlukan perhatian dan tindakan.
BACA JUGA:PKH dan BPNT Cair Lagi Untuk KPM Melalui PT.POS Indonesia, Cek Syarat dan Ketentuan Untuk Dapatnya!
BACA JUGA:SERU! Ratusan Pelajar di OKI Ramaikan Lomba Gerak Jalan dengan Kostum Unik
Selain itu, menurut Annisa, konsep River of Life memberi dia perspektif visual tentang perjalanan hidup.
Berikut tantangan dan pencapaian yang telah laluinya.
Sedangkan Najla Giva Tsuraya, Penerima Manfaat BAKTI NUSA Angkatan 13 Wilayah Padang, mengatakan bahwa selama pembinaan mereka mendapatkan data visual dari laporan bulanan serta hasil public scoring yang telah disebar kepada orang-orang terdekat.
“Dari laporan tersebut, bisa kita lihat bagaimana progres IPK setiap penerima manfaat bulan ke bulannya,” ujarnya.
BACA JUGA:Barcelona vs AS Monaco: Preview, Prediksi dan Susunan Pemain, Laga Pramusim Joan Gamper Trophy
Kegiatan visit leadership project juga dilakukan dalam Monev kali ini, untuk melihat langsung perkembangan leadership project yang dijalankan penerima manfaat BAKTI NUSA 13.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: