Honda

Liga Inggris: Prediksi Aston Villa vs Manchester United dan Preview Pertandingan 'Tekanan Erik Ten Hag'

Liga Inggris: Prediksi Aston Villa vs Manchester United dan Preview Pertandingan 'Tekanan Erik Ten Hag'

Prediksi Aston Villa vs Manchester United, kemenangan menjadi harga mati bagi Erik Ten Hag yang sedang tidak bersemangat--BLV Mai Anh Tai

BACA JUGA:Preview Serie A Inter vs Torino-Kabar Tim, Susunan Pemain dan Prediksi Skor

Head to Head Aston Villa vs Manchester United 

Meskipun tuan rumah dianggap sebagai unggulan, perlu diingat bahwa Man Utd memiliki catatan yang baik atas the Villans.

United telah memenangkan 40 pertandingan Liga Primer atas Villa, dan hanya the Red Devils sendiri yang lebih sering mengalahkan lawannya dalam sejarah kompetisi ini (41 melawan Everton).

Villa hanya memenangkan satu dari 25 pertandingan kandang terakhir mereka di Liga Inggris melawan United (delapan kali seri, 16 kali kalah).

Kemenangan tersebut terjadi pada pertandingan pertama Emery sebagai pelatih pada November 2022 (3-1).

BACA JUGA:Preview Serie A Napoli vs Como-Kabar Tim, Susunan Pemain dan Prediksi Skor

BACA JUGA:Semifinal KOVO Cup 2024, Mega Cs Tantang GS Caltex, IBK Altos Jajal Hyundai

Prediksi Aston Villa vs Manchester United

Mengingat penampilan bagus Villa dan awal suram United di 2024-25, tidak mengherankan jika mengunggulkan tuan rumah.

Villa merupakan unggulan dengan kemungkinan menang 42.0%, sedangkan United unggul dalam 33% sedangkan kemungkinan hasil imbang adalah 24.8%.

Dalam proyeksi musim secara keseluruhan, Villa memiliki peluang 17.7% untuk mengulangi hasil empat besar musim lalu untuk mengamankan tempat di Liga Champion. 

Namun, United hanya memiliki kesempatan 1,2% untuk melakukannya.

BACA JUGA:KOVO Cup 2024, Wakil Jepang Akhirnya Catatkan Kemenangan

BACA JUGA:KACAU! Maarten Peas Cedera Bisa Absen Lawan Bahrain dan China

Prediksi Susunan Pemain Aston Villa vs Manchester United

Prediksi Susunan Pemain Astan Villa vs Manchester United--kolase

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: