5 Kota Paling Ramai di Sumatera Barat, Padang Hanya Nomor 3, Lalu Juaranya Siapa?

Rabu 20-09-2023,22:16 WIB
Reporter : Citra Utama
Editor : Citra Utama

Kecamatan paling banyak sekaligus padat penduduk di Kota Padang Panjang ialah Kecamatan Padang Panjang barat sebanyak 302.444 jiwa dan kepadatan penduduk mencapai 3.328 jiwa per km2.

 

1. Bukittinggi

Kota paling ramai di Sumatera Barat jatuh kepada Kota Bukittinggi.

Kota ini akan re-branding dari kota wisata menjadi Kota Bung Hatta.

Bukittinggi merupakan kota dengan ekonomi terbesar kedua di Sumatera Barat.

Kota ini memiliki luas wilayah 25,20 km persegi, yang merupakan kota dengan luas terkecil kedua di Sumatera Barat.

Serta merupakan satu dari dua kota yang tidak memiliki hutan lindung dan suaka alam di Sumatera Barat.

Berdasarkan data BPS Sumbar, jumlah penduduk Kota Bukittinggi sebanyak 1.201.588 jiwa.

Jumlah tersebut terbanyak ketiga setelah Padang dan Payakumbuh.

Kepadatan penduduk kota Bukittinggi mencapai 4.817 jiwa per km persegi. 

Menjadikan kota ini paling ramai di Sumatera Barat.

Kecamatan Mandiangin Koto Selayan merupakan kecamatan paling banyak penduduk, yaitu 52.132 jiwa.

Sementara Kecamatan Guguk Panjang merupakan kecamatan paling ramai atau padat penduduk di Kota Bukittinggi, yang mencapai 6.059 jiwa per km2 nya.

 

Demikian 5 kota paling ramai di Sumatera Barat, Padang hanya nomor 3, lalu juaranya siapa? *

Kategori :