Kalau yang physical sunscreen lebih cocok digunakan untuk tipe kulit sensitif dan kering.
BACA JUGA:Kenalkan Sunscreen Sunbattle SPF 50, Emina Bagikan Ratusan Produk Gratis di Kambang Iwak
BACA JUGA:6 Hal Ini akan Terjadi pada Kulit Bila Kamu Tak Pakai Sunscreen, Apa Saja?
Kalau yang hybrid sunscreen cocok untuk kulit yang normal atau kombinasi.
1. CHEMICAL SUNSCREEN
Chemical sunscreen ini dengan catatan skin barrier yang sehat.
The best sunscreen 2023 versi dokter Kamilah ialah produk kecantikan merk N'Pure.
BACA JUGA:5 Rekomendasi Produk Sunscreen Anti White Cast dan Tidak Lengket, Paling Cocok Digunakan Sehari-hari
Di dalam sunscreen N'Pure sudah ada centella asiatica yang bisa menenangkan jerawat.
Teksturnya sangat ringan, mudah dibland, tidak perih jika dipakai oleh kulit yang berjerawat, dan menenangkan jerawat Anda.
Jadi banyak sekali point plus dari sunscreen N'Pure ini.
Apalagi proteksinya sangat maksimal dengan SPF 50 dan PA++++.
BACA JUGA:Jangan Asal Pilih! Begini 8 Cara Memilih Sunscreen dengan Kandungan yang Aman untuk Kulit Sensitif
2. PHYSICAL SUNSCREEN