Dinamakan sambal ranggam sebab sambal ini berbahan dasar tomat kecil yang dipadukan dengan terasi.
Sambal ranggam akan semakin nikmat jika disantap bersama ikan pindang, pepes ikan dan juga ikan bakar.
BACA JUGA:5 Tempat Rekomendasi Bukber di Sekayu yang Enak, Soal Budget Friendly di Kantong!
Untuk membuatnya pun mudah, kamu cukup menghaluskan tomat kecil, cabai, jeruk nipis dan terasi.
Adanya tambahan jeruk nipis atau kemangi akan semakin menambah kesegaran dari sambail ini.