5 Langka Dalam Membuat Mie Celor Asli Palembang yang Melegenda, Rasanya Gak Kalah Dengan Restoran Mewah!

Minggu 28-04-2024,20:59 WIB
Reporter : Try Dina
Editor : Sulis Utomo

Kupaslah udang dari kulitnya, lalu pisahkan.

Bersihkan kotoran yang ada pada udang tersebut. Kemudian cuci dengan air yang mengalir sampai bersih. 

BACA JUGA:WOW KEREN! Kopi Pagar Alam, Sumatera Selatan, Jadi Incaran Importir China dan Kamboja

BACA JUGA:KEREN BANGET ! 7 Daerah Penghasil Sawit Terbesar Di Indonesia, Cek Sumsel Ada Dinomer Berapa?

Selanjutnya, rebus udang hingga berwarna putih kekuningan.

Lalu segera angkat. Jangan direbus terlalu lama karena nanti akan mengeras dan membuat udang kurang bisa dinikmati.

3.Haluskan bumbu

Haluskan cabai keriting, jahe, bawang merah, bawang putih dan ebi kering.

Setelah itu, tumis bumbu tadi diatas api sedang. 

BACA JUGA:MEMUKAU! 15 Aksesoris Pernikahan Adat Sumatera Selatan Dengan Filosofinya yang Kamu Mungkin Belum Tahu

BACA JUGA:Cek Harga Mobil Mini Cooper Di Indonesia Terbaru 2024, Berdasarkan Seriesnya!

Sampai tercium aroma khas yang sedap dari bumbu.

Selanjutnya, air bekas rebusan udang, jangan dibuang.

Itu bisa kita campurkan dengan kaldu nanti di langkah selanjutnya, sehingga menjadi kuah.

4.Campurkan udang beserta bahan lainnya

Tambahkan kuah udang, tepung terigu, garam, gula pasir, lada putih, kaldu jamur, dan santan.

Kategori :