Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Pasok Avtur hingga 200 KL untuk Penerbangan Haji 2024

Senin 13-05-2024,05:31 WIB
Reporter : Ella Sulistiana
Editor : Firyansyah

Agar dapat nyaman menjalankan ibadah hajinya. 

“Dan kami juga mendoakan agar jamaah haji khususnya yang berangkat melalui embarkasi SMB II Palembang dapat selamat sampai kembali ke tanah air dan menjadi haji yang mabrur,” jelasnya.

Berkunjung ke Baitullah untuk melakukan ibadah tertentu (haji) bagi umat Islam adalah hal yang sangat dinantikan seluruh masyarakat. 

BACA JUGA:Jamin Pasokan LPG 3 kg di OKU Timur, Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Himbau Warga Beli ke Pangkalan Resmi

BACA JUGA:Aktif Kelola Taman Toga, Jamiah Local Hero Kilang Pertamina Plaju Raih Penghargaan dari Gubernur Sumsel

Berita sebelumnya, Pertamina Patra Niaga Regional Sumbagsel memastikan penyaluran BBM Subsidi sesuai dengan kuota yang ditetapkan.

Pertamina sebagai badan usaha yang ditugaskan oleh pemerintah untuk menyalurkan bahan bakar.

Nikho mengatakan hingga saat ini, Pertamina terus menjalankan penugasan penyaluran BBM Subsidi dengan tepat sasaran sesuai dengan Peraturan Presiden Nomor 191 Tahun 2014. 

“Kami akan terus berkomitmen untuk tetap mengikuti dan menjalankan semua kebijakan yang ditetapkan Pemerintah,” ujar Nikho. 

BACA JUGA:Kilang Pertamina Plaju Raih Apresiasi dari BNPT, Jaga Obyek Vital Nasional dari Ancaman Terorisme

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Dukung Polda Sumsel Ungkap Praktik Pengoplosan LPG 3 Kg

Serta terus memastikan stok dalam keadaan aman dan berjalan dengan maksimal.

Untuk masyarakat khususnya wilayah Sumatera Bagian Selatan (Sumbagsel).

Sepanjang tahun 2024, tercatat Pertamina telah menyalurkan BBM Jenis BBM Tertentu (JBT) Bio Solar di wilayah Sumatera Selatan mencapai lebih dari 194 ribu Kilo Liter (KL).

Sedangkan untuk produk JBKP (Jenis BBM Khusus Penugasan) Pertalite mencapai lebih dari 276 ribu KL.

BACA JUGA:Pertamina Patra Niaga Sumbagsel Bantu Perempuan Kota Palembang Jadi Berdaya Melalui Beragam Program

Kategori :