Wajib Tahu! Ini Penyebab Stroke Iskemik dan Cara Mengatasinya, Usia 60 Tahun Wanti-wanti

Selasa 14-05-2024,06:26 WIB
Reporter : Ismail Pratama
Editor : Kgs Yahya

PALPRES.COM-Setiap orang pasti tidak asing dengan penyakit stroke. 

Sebelum membahas lebih jauh, kamu harus tahu dulu mengenai penyakit stroke.

Penyakit stroke adalah penyakit yang dimana kondisinya menyerang sel-sel otak tubuh manusia. 

Dalam hal ini sel-sel mengalami kematian akibat kurangnya asupan oksigen.

BACA JUGA:9 Manfaat Minuman Fermentasi Pohon Aren Untuk Kesehatan, Menghilangkan Stress hingga Menurunkan Demam

BACA JUGA:5 Tips Tidur Nyenyak dan Berkualitas, Nomor 1 Jarang Dilakukan

Kondisi ini tentunya dapat menyebabkan berbagai masalah

Seperti melemahnya salah satu bagian sisi tubuh baik itu kiri ataupun kanan. 

Tidak hanya itu saja, kamu juga akan dihadapkan dengan kondisi seperti orang yang linglung seperti hilang ingatan.

Dilansir dari honestdocs, dibawah ini akan diulas mengenai jenis stroke, penyebab, gejala, hingga cara pengobatannya. 

BACA JUGA:7 Pertolongan Pertama pada Penderita Gejala Stroke, Jangan Langsung Panik!

BACA JUGA:Benarkah Bayi Diberi Kopi Bisa Cegah Kejang saat Demam? Begini Penjelasannya

Jenis Penyakit Stroke

Pada umumnya jenis penyakit stroke ini terbagi menjadi 2 bagian, yaitu stroke iskemik dan stroke hemoragik.

Stroke iskemik adalah penyakit stroke yang terjadi karena ketidaklancaran darah yang mengalir ke otak. 

Kategori :