Honda

Bikin Ngiler, Ini 5 Kuliner di Kota Malang Paling Legend yang Sudah Ada Dari Zaman Penjajahan

Bikin Ngiler, Ini 5 Kuliner di Kota Malang Paling Legend yang Sudah Ada Dari Zaman Penjajahan

Putu Lanang yang sudah ada sejak 1935 di Kota Malang.-Tangkapan Chanel Youtube Lutfhi Hinelo-

BACA JUGA:Kuliner Lezat Khas Palembang Ini Punya Sejarah Panjang, Konon Sudah Ada Sejak Ratusan Tahun Lalu

Telah ada dari tahun 1977, bakso president sendiri kuliner wajib ketika berkunjung di Malang.

Meskipun setiap kota memiliki kuliner bakso, namun kalau ke Malang tidak mencicipin bakso President rasanya tidak afdol.

Berada di jalan Batanghari, Kecamatan Klojen berada di belakang hotel Savana.

Yang lebih uniknya lagi, lokasi jualan dan tempat makannya pun terbilang futuristik karena berada di pinggir rel kereta api.

BACA JUGA:Kuliner Berkuah Santan Khas Palembang Ini Memang Hits, Bisa Dinikmati Kapan Saja!

Sehingga ketika lagi menyantap ketika kereta lewat rasanya pun buat deg-degan.

Putu Lanang

Kue putu ini sangat melegenda, karena sudah ada sejak 1935 tahun lalu. Berlokasi di jalan Jaksa Agung Suprapto, Klojen. 

Adonan kue putu di sini dibuat dari tepung beras yang diselep atau ditumbuk.

BACA JUGA:Wajib Kunjungi! 4 Kuliner Malam Hari di Palembang Salah Satunya Sudah Berdiri Sejak 1947

Warna nya juga alami yaitu hanya daun pandan nantinya adonan kue putu dimasukkan dalam potongan bambu dengan isian parutan gula merah.

Kue putu kemudian dikukus 3-5 menit.

Depot Es Selon

Sudah ada sejak tahun 1950, dengan alamanta di jalan Arif Rahman Hakim. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber: