Honda

Komitmen Terapkan ESG, FIFGROUP Terus Kembangkan Bisnis Berkelanjutan

 Komitmen Terapkan ESG, FIFGROUP Terus Kembangkan Bisnis Berkelanjutan

FIFGROUP menerima penghargaan Booth Terbaik Kategori Perusahaan Pembiayaan di dalam ajang Indonesia Motor Electric Show (IEMS) 2023 yang diselenggarakan pada 20-23 September 2023.-FIFGROUP-doc

"Memberikan pemahaman kepada masyarakat Indonesia adalah kewajiban bagi para pemangku kepentingan untuk mempercepat penggunaan kendaraan listrik. 

Kami harus menjelaskan manfaatnya, dampaknya, dan bagaimana penggunaan sepeda motor listrik dapat mengurangi polusi dan dampak perubahan iklim," jelas Tirta.

BACA JUGA: 3 Pemain Keturunan Ini Bisa Jadi Andalan Timnas di Piala Asia, Ada yang Bermain di Liga Inggris Lho!

BACA JUGA:Timnas Indonesia Butuh Striker Haus Gol, Pemain Keturunan Maroko Ini Bisa Jadi Pilihan Shin Tae-yong

Raih Penghargaan Booth Terbaik

Pada penutupan IEMS 2023, FIFGROUP meraih penghargaan sebagai "Booth Terbaik Kategori Perusahaan Pembiayaan." 

Keberhasilan ini didorong oleh penjelasan yang disampaikan tentang Strategi Keberlanjutan FIFGROUP. 

Strategi ini mencerminkan transparansi perusahaan dalam menerapkan nilai-nilai keberlanjutan dalam tiga aspek, yaitu Portfolio, People, dan Public Contribution.

BACA JUGA:FIFGROUP Jelajah Kota Kembali Hadir, Dukung Festival Kota Lama Semarang 2023

BACA JUGA:Komitmen Keberlanjutan FIFGROUP di Hutan Mangrove Terluas se-Asia Tenggara

Dalam aspek Portfolio, FIFGROUP berkomitmen untuk mengembangkan bisnis yang tangguh dan berkelanjutan. 

Salah satu inisiatifnya adalah pengembangan bisnis berkelanjutan, seperti pembiayaan sepeda motor listrik dan penggunaan energi terbarukan seperti solar panel dan lampu LED. 

FIFGROUP juga aktif dalam penanaman pohon dan pengelolaan limbah sampah.

Dalam aspek People, FIFGROUP meningkatkan sosialisasi keamanan berkendara, menyelenggarakan pelatihan pertolongan pertama, dan mendukung kesetaraan melalui program rekrutmen untuk sahabat disabilitas. 

BACA JUGA:Animo Tinggi Pengunjung, Jajanan Kuliner Nusantara UMKM Binaan FIFGROUP Laris Manis

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: