Ini 4 Mitos Kesehatan, Nomor 3 Cukup Populer di ‘Mata’ Masyarakat
Kelopak mata bintitan karena mengintip tak lebih mitos belaka--Freepik
BACA JUGA:Waspada! Produk Kosmetik Mengandung Bahan Berbahaya Dirilis BPOM, Banyak Beredar di Wilayah Ini
Mengapa demikian?
Karena sebenarnya pil KB bertujuan untuk menunda kehamilan, apabila digunakan sesuai dengan dosis/anjuran yang tepat.
Untuk terhindar dari penyakit menular seksual adalah dengan tidak gonta-ganti pasangan, jadi bagi anda yang sudah menikah, tetaplah setia dengan pasangan anda.
Bagi anda yang belum menikah, jangan berhubungan seks dulu sebelum anda menikah atau sebelum waktunya.
BACA JUGA:Hadapi Pengeboran di Sumur East Pondok Aren, PT Elnusa Tbk Gunakan Teknologi Terbaru
3. Bintitan pada Kelopak Mata Disebabkan karena Suka Mengintip
Banyak orang bilang bahwa ketika kita bintitan atau terdapat pembengkakan pada sektar mata kita, disebabkan kita mengintip orang atau melirik cewek.
Padahal hal itu merupakan mitos belaka.
Terjadinya bintitan pada kelopak mata, karena hal itu disebabkan masalah higienis saja.
BACA JUGA:Puluhan UMK Mitra Binaan Rumah BUMN Baturaja Kantongi Sertifikat Halal, UMK Sukses Naik Kelas
Mungkin setelah naik sepeda motor, tidak pakai masker, dan tidak pakal helm, maka terkena debu, atau tangan anda kotor, malah sering digunakan untuk mengucek mata.
Mungkin daya tahan tubuh anda sedang drop, sehingga mudah infeksi di daerah kelopak mata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: