RDPS
Honda

Ini Resep Lauk Batang Keladi yang Enak Banget, Menu Tradisional Indonesia yang Bisa Dicoba

Ini Resep Lauk Batang Keladi yang Enak Banget, Menu Tradisional Indonesia yang Bisa Dicoba

Lauk batang keladi-Tangkapan layar Instagram @Bunda_Didi-

BACA JUGA:Pulen dan Harum, Resep Nasi Bakar Kuning Masaknya Mudah dan Gampang Banget!

- Tambahkan garam dan penyedap rasa secukupnya, aduk rata lagi sampai bumbu meresap

- Jika sudah air dari ayam potong itu sudah menyusut tambahkan sedikit air lagi

- Lalu tunggu sampai air yang kedua kali ini menyusut lagi hingga ayam benar benar matang

- Sembari menunggu ayam matang, cicipi rasa, jika sudah pas tunggu lagi sampai airnya menyusut

BACA JUGA:Suka Makanan Seafood? Yuk Disimak 2 Resep Cumi yang Enaknya Menggugah Selera

BACA JUGA:Simple dan Praktis! Resep Membuat Bakso Daging Sapi Homemade, Wajib Coba

- Jika air sudah menyusut, masukkan santan, aduk rata sebentar

- Lalu masukkan batang keladi

- Aduk rata sampai batang keladi layu

- Cicipi rasa, jika sudah enak angkat dan sajikan ke dalam wadah.

BACA JUGA:Yuk Intip Resep Es Dawet yang Manis dan Enak, Dijamin Rasanya Seger Banget!

BACA JUGA:Sulap Kulit Roti Tawar Jadi Olahan Istimewa, Intip Resepnya di Sini!

Itulah resep masak batang keladi yang enak banget.

Jika Anda suka pedas maka bisa tambahkan cabe di bahan bumbu halusnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: