Honda

Para Ibu Harus Tahu, Mengonsumsi Makanan di Pagi Hari, Buat Anak Jadi Pintar, Apa Ya?

Para Ibu Harus Tahu, Mengonsumsi Makanan di Pagi Hari, Buat Anak Jadi Pintar, Apa Ya?

Bagi anak sekolah, sarapan yang cukup terbukti dapat meningkatkan konsentrasi belajar dan daya juga tahan tubuh-YT/Ivdomiko Channel-

Salah besar jika anda tidak sarapan karena takut berat badan naik, sarapan justru membuat berat badan anda lebih bisa dikontrol. 

Tidak sarapan pagi justru bisa meningkatkan risiko terjadinya obesitas.

BACA JUGA:Bukan Sekedar Tumbuhan! 8 Tanaman Herbal Ini Punya Khasiat Luar Biasa untuk Kesehatan

BACA JUGA:5 Khasiat Daun Kelor untuk Kecantikan, Mengatasi Jerawat hingga Mencegah Kerutan

Ketika tidak sarapan, maka kamu akan cenderung makan lebih banyak pada saat di siang hari.

Selain itu, kamu akan mudah tergoda untuk mengonsumsi camilan yang tinggi lemak dan juga gula sebagai pengganjal perut, misalnya dengan mengkonsumsi gorengan.

Kadar gula di dalam darah juga akan menjadi rendah ketika kamu tidak sarapan pagi.

Tidak sarapan pagi akan membuat sumber energi di dalam tubuh menjadi sangat terbatas.

BACA JUGA:Ini Kelebihan dan Kekurangan Tempe Dibungkus Pakai Daun Pisang dan Plastik, yuk Disimak!

BACA JUGA:10 Makanan Penyebab Obesitas, Ini Bahaya yang Mengintai Jika Dikonsumsi Berlebihan

Tubuh akan menunjukkan tandanya dengan rasa lemas, cepat lelah, dan sering mengantuk.

Lantas sarapan apakah yang baik bagi kesehatan, berikut ini kami rangkum dan simak sampai habis ya!

1. Telur

Telur adalah makanan bergizi yang mengandung protein yang tinggi.

BACA JUGA:7 bahan alami yang bikin wajah kamu cerah bersinar, Tidak Perlu Perawatan Khusus

BACA JUGA:Bukan untuk Penangkal Ilmu Hitam, Daun Kelor untuk Diabetes Mellitus dan Bisa Dibuat Jadi Dimsum

Mengonsumsi telur rebus saat sarapan setiap hari bisa meningkatkan metabolisme tubuh.

Telur merupakan salah satu sumber protein terbaik.

Dijelaskan dari laman Healthline, asupan protein tinggi terbukti meningkatkan metabolisme hingga 100 kalori per hari. 

2. Oatmeal

BACA JUGA:Jangan Panik Saat Anak Demam, Langsung Kompres Pakai Air Hangat atau Air Dingin? Ini Jawabnya

BACA JUGA:Punya Luka yang Gak Kunjung Sembuh, Bisa Jadi Ulkus Kulit!

Oatmeal adalah makanan bergizi dan bernutrisi yang diperlukan untuk tubuh.

Sarapan dengan mengkonsumsi oatmeal akan membuat perut terasa lebih kenyang lebih lama, karena oatmeal mengandung beta glucan yang merupakan serat tebal dan lengket sehingga membuat perut akan merasa kenyang. 

Beta-glucan merupakan senyawa kaya serat yang merupakan bagian dari molekul karbohidrat polisakarida.

Senyawa ini telah terbukti secara klinis mampu meningkatkan daya tahan tubuh.

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Inilah 6 Khasiat Kunyit yang Bisa Meningkatkan Imun hingga Cegah Kanker

BACA JUGA:Wajah Kamu Penuh Komedo, Bersihkan dengan Bahan Alami Ini, Percaya Diri Langsung Kembali

Sarapan oatmeal juga dapat mengurangi kadar kolesterol dalam tubuh.

3. Kacang atau nut butter

Jika anda termasuk orang yang tidak menyukai protein hewani ada baiknya mencoba kacang atau nut butter sebagai menu sarapan pagi.

Kacang juga mengandung antioksidan, lemak potasium, dan magnesium yang dibutuhkan oleh tubuh, serta menyehatkan jantung. 

BACA JUGA:Jarang Orang Tau, Ini 5 Manfaat Pijat Refleksi yang Luar Biasa untuk Kesehatan Tubuh, Apa Saja?

BACA JUGA:Anak Sering Mengeluh Nyeri di Mulut, Harap Waspada, Kenali Tanda-Tanda Penyebab Sakit Gigi

Mengonsumsi kacang dalam bentuk kering atau rebus.

Tak hanya mengenyangkan, kacang tanah mampu mengurangi resiko kanker, menjaga kesehatan jantung dan mengendalikan kadar gula darah".

4. Yoghurt

Yoghurt termasuk jenis makanan yang diberikan kepada anak pada saat sarapan pagi.

BACA JUGA:Mata kaki Hitam dan Kering Sangat Mengganggu Penampilan, Ini Penyebab dan Cara Mengatasinya

BACA JUGA:Jangan Konsumsi Berlebihan! Ini 6 Jenis Makanan Tidak Sehat yang Memicu Tubuh Rentan Terkena Penyakit

Kebanyakan anak menyukai yogurt, untuk itu memberinya secangkir Greek yogurt  sebelum ke sekolah adalah cara yang mudah dan lezat untuk memastikan otak anak bekerja pada kinerja puncak. 

Selain kaya protein, yogurt ini juga merupakan sumber B12 yang bagus.

Ini penting karena jika kekurangan B12, sel-sel otak tidak sesehat yang seharusnya, yang berarti otak tidak berfungsi dengan baik.

Diketahui, B-12 juga ditemukan dalam daging dan ikan, tetapi bagi banyak anak pilihan makanan tersebut tidak begitu menggugah selera seperti yogurt.

BACA JUGA:Atasi Insomnia Hingga Cegah Penumpukan Lemak, Ini 7 Manfaat Berenang Bagi Kesehatan

BACA JUGA:Berbahaya! Jangan Makan Buah Durian dengan 7 Makanan atau Minuman Ini, Kopi Termasuk?

Itulah beberapa makanan yang bagus untuk dikonsumsi pada saat sarapan pagi.

Dengan mengkonsumsi makanan tersebut di atas, akan membuat anak menjadi cerdas bersemangat dan tidak mudah lelah.*

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: