RDPS
Honda

7 Minuman Alami yang Bikin Ginjal Tetap Sehat, Salah Satunya Pakai Bumbu Dapur

7 Minuman Alami yang Bikin Ginjal Tetap Sehat, Salah Satunya Pakai Bumbu Dapur

Ginjal tetap sehat dengan cara mengonsumsi minuman yang terbuat dari bahan alami-Foto: Freepik-

Racun dalam ginjal juga bisa hilang dengan mengonsumsi cuka sari Apel.

4. Air Kunyit

BACA JUGA:Obat Gagal Ginjal Hibah dari Jepang Tiba di Indonesia, Pasien Berangsur Membaik

BACA JUGA:Penyakit Gagal Ginjal Akut Pada Anak Dapat Disembuhkan dengan Cara Ini

Bahan alami yang satu ini sangat gampang ditemui.

Anda bisa membeli di pasar atau jika ada sisa kunyit di dapur, pakai saja sebagai obat untuk bikin ginjal sehat.

Caranya rebus kunyit sampai airnya mendidih.

Diamkan sebentar sampai airnya tidak lagi panas.

BACA JUGA: Ini 102 Merek Obat Sirop yang Dikonsumsi Pasien Gagal Ginjal

BACA JUGA:Periksa 133 Jenis Obat Sirop Terkait Kasus Gagal Ginjal, Ini Temuan BPOM

Air rebusan kunyit ini sebagai antioksidan dan anti inflamasi yang bisa menghentikan peradangan pada ginjal.

Jika suka, Anda bisa tambahkan teh ke rebusan air kunyit.

5. Jus Cranberry

Cara kerja dari jus Cranberry ini ialah dengan cara mengurangi kalsium oksalat sehingga bisa bikin ginjal tetap sehat.

BACA JUGA: Penuh Haru, Sang Ayah Cium Anaknya yang Derita Gagal Ginjal Sebelum Meninggal Dunia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: